Sabtu, 29 November 2014

Peranan dan Dampak Penggunaan Teklologi Informasi dan Komunikasi

Perkembangan teknologi menjadikan segala pekerjaan dapat dikerjakan dengan sangat cepat dan mudah , hal itu tentu sangat mempengaruhi pola kehidupan dan budaya masyarakat. Kemajuan di semua bidang wujud dari penggunaan teknologi informasi dan komunikasi . Apa keutungan dan kerugian dari penggunaan teknologi informasi dan komunikasi. A.Peranan Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Kehidupan Sehari-hari 1. Peran TIK dalam dunia pendidikan Hal pertama yang bersentuhan langsung dengan teknologi khususnya teknologi informasi dan komunikasi adalah dunia pendidikan . Melalui pakar peneliti dan pakar pendidikanlah pengembangan ide, yang bukan berasal dari kalangan pendidikan , sehingga akhirnya diperoleh hasil berupa teknologi yang diinginkan oleh semua orang. Beberapa peranan TIK dalam bidang pendidikan antaralain : v Kelas/ kursus online Dengan memanfaatkan program CMS(Conten Management System) yang mendukung LMS ( Learnimg Management System ) ,maka kita dapat membangun kelas/ kursus online. Beberapa CMS yang biasa dipakai untuk LMS antaralain : Moodle ,Dokeos , ATutor , dll. v Diskusi online Diskusi online dapat dilakukan jika memiliki account (akun) e-mail.dengan e-mail kita dapat mendaftar ke forum- forum diskusi yang banyak di internet. v Perpustakaan online Perpustakaan online mungkin masih belum populer seperti perpustakaan biasa. Namun perpustakaan online bisa menjadi sangat dibutuhkan pada saat-saat tertentu . Kita dapat membaca,men-download, free book dari perpustakaan online. v Konsultasi online dengan pakar Bergembiralah orang yang hidup pada masa cyber, karena walaupun putus sekolah, masih dapat belajar kapan saja dan di mana saja melalui internet. Beberapa pakar menyediakan waktu dan pikirannya untuk membantu kita dalam belajar yang dituangkan melalui halaman web pribadinya, misalnya bapak Onno W. Purbo seorang pakar di bidang TIK dan Elektronika. Berbagi hasil penelitian Siapa yang pelit dia tidak akan memiliki banyak kawan. Sebuah contoh : Seorang mahasiswa Finlandia, Linus Torvald pada tahun 1991 melakukan penelitian tentang kernel system operasi. Beliau sempat di ejek oleh professor Tannembaun bahwa apa yang dilakukannya akan sia-sia. Namun tekat kuat membuatnnya pantang menyerah. Ide kernel dinamakan Linux diluncurkan ke internet dengan himbauan siapa saja boleh bergabung dan hasilnya boleh digunakan siapa saja. Sekarang Linux menjadi sebuah system operasi yang bagus dan di pakai dalam berbagai bidang. 2. Peran TIK dalam dunia bissnis Pembisnis adalah salah satu praktisi yang secara sadar atau tidak merupakan pengguna pertama dari hasil teknologi informasi dan komunikasi. Dan tangan pembisnis pula nasib sebuah teknologi, apakah berkembang makin pesat, ataukah malah mati dan dilupakan orang. v e-Commerce : Perdagangan elektronik yaitu perdagangan yang memanfaatkan jaringan telekomunikasi terutama internet. v SMS banking : Layanan perbankan yang membolehkan nasabah untuk melakukan transaksi melalui SMS. Nasabah harus mendaftarkan diri ke bank tersebut untuk mendapatkan layanan ini. v Internet banking : Layanan perbankan yang dilakukan dengan internet. Nasabah cukup memasuki halaman web bank tersebut, mendaftarkan diri untuk menggunakan layanan internet banking. 3. Peran TIK dalam pemerintah Jika pemerintah tidak mau menggunakan teknologi informasi dan komunikasi, mungkin pemerintah tersebut akan tertinggal dalam perkembangan jaman. Ambil sebuah contoh, jika pemerintah tidak menggunakan telepon, melainkan hanya mengandalkan kurir,tentu aktivitas pemerintah akan menjadi sangat lambat, memboroskan keuangan dan membosankan. Peran TIK dalam dunia pemerintahan di kenal dengan istilah e-governmment atau be-gov (electronic govermment) Ada tiga macam e-government : G2C (Government to Citizen ) Hubungan pemerintah dengan masyarakat (rakyat) G2B (Government to Business) Hubungan pemerintah dengan dunia usaha G2G (Government to Government) Hubungan pemerintah dengan pemerintah lain (antar pemerintah) 4.Peran TIK dalam bidang social Peran TIK dalam bidang social meliputi berbagai kalangan yang sangat luas, Manfaat TIK baru dapat dirasakan oleh masyarakat luas tidak lepas dari peran pemerintah dan pelaku bisnis. Pemberian izin untuk mendirikan ISP, dan semakin murahnya akses internet turut berperan dalam sosialisasi internet bagi masyarakat luas, termasuk masyarakat pedesaan. Beberapa ICT(Information and communication technology), dibangun untuk masyarakat pedesaan. Beberapa manfaat telecenter/ ICT bagi masyarakat antara lain: v Sebagai sumber dan sarana belajar. v Sebagai sarana untuk mencari peluang usaha v Meningkatkan pengetahuan tentang kesehatan. v Menumbuhkan jiwa kewirausahaan. B. Dampak penggunaan Teknologi Informasi dan Komunikasi Sudah menjadi hukum alam bahwa ada yang kuat tentu ada yang lemah, ada yang suka tentu ada yang benci, ada yang sisi baik tentu ada yang sisi buruk.Dalam memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi kita tentu mendaparkan keuntungan sekaligus mengalami kerugian.Seperti ketika kita meminum obat untuk kesembuhan kita dari penyakit, maka sebagai konsekuwensinya kita juga akan menderita efek samping dari penggunaan obat tersebut. Seorang dokter yang bijak tentu akan memilihkan pasiennya obat dengan efek samping yang ringan bahkan tanpa efek samping sama sekali. Demikian halnya dengan penggunaan teknologi informasi dan komunikasi, kita berusaha memaksimalkan mungkin sesuai kebutuhan kita dan menghindari sekecil kerugian yang mungkin timbul. Sebuah teknologi lahir adalah untuk membantu kebutuhan manusia, namun disisi lain tentu ada yang merasa dirugikan. 1. Pembajakan Software sebuah software/ perangkat lunak adalah sekumpulan instruksi yang ditulis dalam bahasa tertentu dan akan melakukan tugas tertentu. Satu buah perangkat lunak/ aplikasi bisa terdiri atas beberapa baris kalimat saja, bisa pula hingga jutaan baris kalimat atau ribuan lembar kertas. Tentu saja untuk aplikasi kecil hanya beberapa baris,membuatnya tidak memakan banyak waktu, tenaga dan pikiran. Maka biasanya boleh dikopi atau digunakan secara bebas. Namun untuk aplikasi besar yang mencapai beribu-ribu halaman melibatkan beberapa pakar,menelan banyak dana, membutuhkan waktu kerja yang lama. Tentu sangat menyakitkan jika kemudian digunakan pihak lain tanpa izin dari pihak pembuat. Ketentuan Pidana Pasal 72 ayat 3 Barang siapa dengan sengaja dan tanpa hak memperbanyak penggunaan untuk kepentingan komersial suatu program komputer, dipidana dengan pidana penjara paling lama 5 (lima) tahun dan atau denda paling banyak Rp.500.000.000,00 ( lima ratus juta rupiah ) Untuk menanggulangi penggunaan software tanpa izin (pembajakan software), maka pemerintah telah membuat sebuah UU No.19 tahun 2002 tentang Hak Cipta yang dikenal dengan UU Hak Atas Kekayaan Intelektual (UU HAKI) 2. Penyebaran Virus Satu lagi sisi buruk dari penggunaan teknologi informasi dan komunikasi adalah adanya ganggua berupa virus. Virus adalah sebuah program aplikasi dengan tujuan untuk mengganggu, bahkan merusak. Virus biasanya menyebar melalui media simpan bergerak (disket,flashdisk,CD) dan juga jaringan internet. Program aplikasi yang tergolong jenis virus antara lain : worm, spyware, Trojan, dll. Beberapa program anti virus yang ada bersifat free/demo (30 hari) seperti : AVG, Antivira, Avast home, dll. Beberpa hal yang perlu diperhatikan berkaitan dengan virus : v Instal program anti virus. Bersikaplah bijaksana. v Selalu meng-update data beserta anti virus. Pencipta virus dari hari ke hari selalu ada. v Membuat back-up data sebelum memasukkan flashdisk/CD. v Berhati-hati ketika berselancar di dunia maya (internet). 3. Pornografi Tak dapat dipungkiri bahwa pornografi merupakan daya tarik bagi pengguna komputer dan internet. Mereka bisa duduk berjam-jam layaknya orang sedang memainkan sebuah game hanya untuk melihat tayangan berbau pornografi. Akibatnya tentu saja bisa sakit, malas belajar hingga nilainya turun drastic, susah tidur, dll. Kadang-kadang ada juga orang yang menyalahgunakan internet untuk memasang gambar artis yang dibuat seolah-olah artis tersebut telanjang. 4. Cyber Crime Kejahatan tidak hanya dalam dunia nyata,di dalam dunia maya (internet) juga banyak terjadi tindak kejahatan (pelanggaran / tindakan melawan hukum). Beberapa bentuk kejahatan di internet antara lain: v Phising: Bentuk kejahatan untuk mengecoh orang lain (calon korban) untuk memberikan data-data pribadinya kepada pelaku. Data pribadi bisa berupa UserID, Password dan PIN yang akan digunakan pelaku untuk hal-hal yang dapat merugikan korban. v Carding Dengan menggunakan program soofing, carder (pelaku) dapat mencuri data-data kartu kredit korban, kemudian digunakan untuk melakukan transaksi online. v Cyber espionage Bentuk kejahatan yang dilakukan untuk memata-matai sebuah negara atau sebuah perusahaan dengan menggunakan spyware tertentu. Data rahasia dari negara atau perusahaan akan dikirim ke pelaku tanpa diketahui oleh pihak negara atau perusahaan. v Illegal contest Bertujuan untuk menimbulkan kekacauan dengan jalan memasukkan data atau informasi tidak benar tentang suatu hal ke internet. Seperti memasang foto artis yang tidak bugil menjadi bugil. v Unauthorized access Memasuki sistem komputer pihak lain tanpa izin (penyusupan) dengan jalan memanfaatkan kelemahan sistem keamanan jaringan komputer. Untuk melakukan penyusupan dilakukan dengan teknik hacking. Dari sinilah kemudian timbul istilah hacker. Menguji system keamanan dan jika dia sukses membobol system keamanan maka terbukti bahwa system keamanan tersebut belum baik. Hacker dibagi menjadi dua kelompok : § Cracer melakukan untuk tujuan kejahatan dengan jalan memanfaatkan celah keamanan system untuk kepentingannya sendiri. § Hacker melakukan untuk tujuan kebaikan dengan jalan memberitahu pemilik bahwa systemnya tidak aman. xxxxxxxxxxxxx

Perkembangan teknologi menjadikan segala pekerjaan dapat dikerjakan dengan sangat cepat dan mudah , hal itu tentu sangat mempengaruhi pola kehidupan dan budaya masyarakat. Kemajuan di semua bidang wujud dari penggunaan teknologi informasi dan komunikasi . Apa keutungan dan kerugian dari penggunaan teknologi informasi dan komunikasi. A.Peranan Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Kehidupan Sehari-hari 1. Peran TIK dalam dunia pendidikan Hal pertama yang bersentuhan langsung dengan teknologi khususnya teknologi informasi dan komunikasi adalah dunia pendidikan . Melalui pakar peneliti dan pakar pendidikanlah pengembangan ide, yang bukan berasal dari kalangan pendidikan , sehingga akhirnya diperoleh hasil berupa teknologi yang diinginkan oleh semua orang. Beberapa peranan TIK dalam bidang pendidikan antaralain : v Kelas/ kursus online Dengan memanfaatkan program CMS(Conten Management System) yang mendukung LMS ( Learnimg Management System ) ,maka kita dapat membangun kelas/ kursus online. Beberapa CMS yang biasa dipakai untuk LMS antaralain : Moodle ,Dokeos , ATutor , dll. v Diskusi online Diskusi online dapat dilakukan jika memiliki account (akun) e-mail.dengan e-mail kita dapat mendaftar ke forum- forum diskusi yang banyak di internet. v Perpustakaan online Perpustakaan online mungkin masih belum populer seperti perpustakaan biasa. Namun perpustakaan online bisa menjadi sangat dibutuhkan pada saat-saat tertentu . Kita dapat membaca,men-download, free book dari perpustakaan online. v Konsultasi online dengan pakar Bergembiralah orang yang hidup pada masa cyber, karena walaupun putus sekolah, masih dapat belajar kapan saja dan di mana saja melalui internet. Beberapa pakar menyediakan waktu dan pikirannya untuk membantu kita dalam belajar yang dituangkan melalui halaman web pribadinya, misalnya bapak Onno W. Purbo seorang pakar di bidang TIK dan Elektronika. Berbagi hasil penelitian Siapa yang pelit dia tidak akan memiliki banyak kawan. Sebuah contoh : Seorang mahasiswa Finlandia, Linus Torvald pada tahun 1991 melakukan penelitian tentang kernel system operasi. Beliau sempat di ejek oleh professor Tannembaun bahwa apa yang dilakukannya akan sia-sia. Namun tekat kuat membuatnnya pantang menyerah. Ide kernel dinamakan Linux diluncurkan ke internet dengan himbauan siapa saja boleh bergabung dan hasilnya boleh digunakan siapa saja. Sekarang Linux menjadi sebuah system operasi yang bagus dan di pakai dalam berbagai bidang. 2. Peran TIK dalam dunia bissnis Pembisnis adalah salah satu praktisi yang secara sadar atau tidak merupakan pengguna pertama dari hasil teknologi informasi dan komunikasi. Dan tangan pembisnis pula nasib sebuah teknologi, apakah berkembang makin pesat, ataukah malah mati dan dilupakan orang. v e-Commerce : Perdagangan elektronik yaitu perdagangan yang memanfaatkan jaringan telekomunikasi terutama internet. v SMS banking : Layanan perbankan yang membolehkan nasabah untuk melakukan transaksi melalui SMS. Nasabah harus mendaftarkan diri ke bank tersebut untuk mendapatkan layanan ini. v Internet banking : Layanan perbankan yang dilakukan dengan internet. Nasabah cukup memasuki halaman web bank tersebut, mendaftarkan diri untuk menggunakan layanan internet banking. 3. Peran TIK dalam pemerintah Jika pemerintah tidak mau menggunakan teknologi informasi dan komunikasi, mungkin pemerintah tersebut akan tertinggal dalam perkembangan jaman. Ambil sebuah contoh, jika pemerintah tidak menggunakan telepon, melainkan hanya mengandalkan kurir,tentu aktivitas pemerintah akan menjadi sangat lambat, memboroskan keuangan dan membosankan. Peran TIK dalam dunia pemerintahan di kenal dengan istilah e-governmment atau be-gov (electronic govermment) Ada tiga macam e-government : G2C (Government to Citizen ) Hubungan pemerintah dengan masyarakat (rakyat) G2B (Government to Business) Hubungan pemerintah dengan dunia usaha G2G (Government to Government) Hubungan pemerintah dengan pemerintah lain (antar pemerintah) 4.Peran TIK dalam bidang social Peran TIK dalam bidang social meliputi berbagai kalangan yang sangat luas, Manfaat TIK baru dapat dirasakan oleh masyarakat luas tidak lepas dari peran pemerintah dan pelaku bisnis. Pemberian izin untuk mendirikan ISP, dan semakin murahnya akses internet turut berperan dalam sosialisasi internet bagi masyarakat luas, termasuk masyarakat pedesaan. Beberapa ICT(Information and communication technology), dibangun untuk masyarakat pedesaan. Beberapa manfaat telecenter/ ICT bagi masyarakat antara lain: v Sebagai sumber dan sarana belajar. v Sebagai sarana untuk mencari peluang usaha v Meningkatkan pengetahuan tentang kesehatan. v Menumbuhkan jiwa kewirausahaan. B. Dampak penggunaan Teknologi Informasi dan Komunikasi Sudah menjadi hukum alam bahwa ada yang kuat tentu ada yang lemah, ada yang suka tentu ada yang benci, ada yang sisi baik tentu ada yang sisi buruk.Dalam memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi kita tentu mendaparkan keuntungan sekaligus mengalami kerugian.Seperti ketika kita meminum obat untuk kesembuhan kita dari penyakit, maka sebagai konsekuwensinya kita juga akan menderita efek samping dari penggunaan obat tersebut. Seorang dokter yang bijak tentu akan memilihkan pasiennya obat dengan efek samping yang ringan bahkan tanpa efek samping sama sekali. Demikian halnya dengan penggunaan teknologi informasi dan komunikasi, kita berusaha memaksimalkan mungkin sesuai kebutuhan kita dan menghindari sekecil kerugian yang mungkin timbul. Sebuah teknologi lahir adalah untuk membantu kebutuhan manusia, namun disisi lain tentu ada yang merasa dirugikan. 1. Pembajakan Software sebuah software/ perangkat lunak adalah sekumpulan instruksi yang ditulis dalam bahasa tertentu dan akan melakukan tugas tertentu. Satu buah perangkat lunak/ aplikasi bisa terdiri atas beberapa baris kalimat saja, bisa pula hingga jutaan baris kalimat atau ribuan lembar kertas. Tentu saja untuk aplikasi kecil hanya beberapa baris,membuatnya tidak memakan banyak waktu, tenaga dan pikiran. Maka biasanya boleh dikopi atau digunakan secara bebas. Namun untuk aplikasi besar yang mencapai beribu-ribu halaman melibatkan beberapa pakar,menelan banyak dana, membutuhkan waktu kerja yang lama. Tentu sangat menyakitkan jika kemudian digunakan pihak lain tanpa izin dari pihak pembuat. Ketentuan Pidana Pasal 72 ayat 3 Barang siapa dengan sengaja dan tanpa hak memperbanyak penggunaan untuk kepentingan komersial suatu program komputer, dipidana dengan pidana penjara paling lama 5 (lima) tahun dan atau denda paling banyak Rp.500.000.000,00 ( lima ratus juta rupiah ) Untuk menanggulangi penggunaan software tanpa izin (pembajakan software), maka pemerintah telah membuat sebuah UU No.19 tahun 2002 tentang Hak Cipta yang dikenal dengan UU Hak Atas Kekayaan Intelektual (UU HAKI) 2. Penyebaran Virus Satu lagi sisi buruk dari penggunaan teknologi informasi dan komunikasi adalah adanya ganggua berupa virus. Virus adalah sebuah program aplikasi dengan tujuan untuk mengganggu, bahkan merusak. Virus biasanya menyebar melalui media simpan bergerak (disket,flashdisk,CD) dan juga jaringan internet. Program aplikasi yang tergolong jenis virus antara lain : worm, spyware, Trojan, dll. Beberapa program anti virus yang ada bersifat free/demo (30 hari) seperti : AVG, Antivira, Avast home, dll. Beberpa hal yang perlu diperhatikan berkaitan dengan virus : v Instal program anti virus. Bersikaplah bijaksana. v Selalu meng-update data beserta anti virus. Pencipta virus dari hari ke hari selalu ada. v Membuat back-up data sebelum memasukkan flashdisk/CD. v Berhati-hati ketika berselancar di dunia maya (internet). 3. Pornografi Tak dapat dipungkiri bahwa pornografi merupakan daya tarik bagi pengguna komputer dan internet. Mereka bisa duduk berjam-jam layaknya orang sedang memainkan sebuah game hanya untuk melihat tayangan berbau pornografi. Akibatnya tentu saja bisa sakit, malas belajar hingga nilainya turun drastic, susah tidur, dll. Kadang-kadang ada juga orang yang menyalahgunakan internet untuk memasang gambar artis yang dibuat seolah-olah artis tersebut telanjang. 4. Cyber Crime Kejahatan tidak hanya dalam dunia nyata,di dalam dunia maya (internet) juga banyak terjadi tindak kejahatan (pelanggaran / tindakan melawan hukum). Beberapa bentuk kejahatan di internet antara lain: v Phising: Bentuk kejahatan untuk mengecoh orang lain (calon korban) untuk memberikan data-data pribadinya kepada pelaku. Data pribadi bisa berupa UserID, Password dan PIN yang akan digunakan pelaku untuk hal-hal yang dapat merugikan korban. v Carding Dengan menggunakan program soofing, carder (pelaku) dapat mencuri data-data kartu kredit korban, kemudian digunakan untuk melakukan transaksi online. v Cyber espionage Bentuk kejahatan yang dilakukan untuk memata-matai sebuah negara atau sebuah perusahaan dengan menggunakan spyware tertentu. Data rahasia dari negara atau perusahaan akan dikirim ke pelaku tanpa diketahui oleh pihak negara atau perusahaan. v Illegal contest Bertujuan untuk menimbulkan kekacauan dengan jalan memasukkan data atau informasi tidak benar tentang suatu hal ke internet. Seperti memasang foto artis yang tidak bugil menjadi bugil. v Unauthorized access Memasuki sistem komputer pihak lain tanpa izin (penyusupan) dengan jalan memanfaatkan kelemahan sistem keamanan jaringan komputer. Untuk melakukan penyusupan dilakukan dengan teknik hacking. Dari sinilah kemudian timbul istilah hacker. Menguji system keamanan dan jika dia sukses membobol system keamanan maka terbukti bahwa system keamanan tersebut belum baik. Hacker dibagi menjadi dua kelompok : § Cracer melakukan untuk tujuan kejahatan dengan jalan memanfaatkan celah keamanan system untuk kepentingannya sendiri. § Hacker melakukan untuk tujuan kebaikan dengan jalan memberitahu pemilik bahwa systemnya tidak aman. xxxxxxxxxxxxx

Make Money at : http://bit.ly/copy_win
Perkembangan teknologi menjadikan segala pekerjaan dapat dikerjakan dengan sangat cepat dan mudah , hal itu tentu sangat mempengaruhi pola kehidupan dan budaya masyarakat. Kemajuan di semua bidang wujud dari penggunaan teknologi informasi dan komunikasi . Apa keutungan dan kerugian dari penggunaan teknologi informasi dan komunikasi. A.Peranan Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Kehidupan Sehari-hari 1. Peran TIK dalam dunia pendidikan Hal pertama yang bersentuhan langsung dengan teknologi khususnya teknologi informasi dan komunikasi adalah dunia pendidikan . Melalui pakar peneliti dan pakar pendidikanlah pengembangan ide, yang bukan berasal dari kalangan pendidikan , sehingga akhirnya diperoleh hasil berupa teknologi yang diinginkan oleh semua orang. Beberapa peranan TIK dalam bidang pendidikan antaralain : v Kelas/ kursus online Dengan memanfaatkan program CMS(Conten Management System) yang mendukung LMS ( Learnimg Management System ) ,maka kita dapat membangun kelas/ kursus online. Beberapa CMS yang biasa dipakai untuk LMS antaralain : Moodle ,Dokeos , ATutor , dll. v Diskusi online Diskusi online dapat dilakukan jika memiliki account (akun) e-mail.dengan e-mail kita dapat mendaftar ke forum- forum diskusi yang banyak di internet. v Perpustakaan online Perpustakaan online mungkin masih belum populer seperti perpustakaan biasa. Namun perpustakaan online bisa menjadi sangat dibutuhkan pada saat-saat tertentu . Kita dapat membaca,men-download, free book dari perpustakaan online. v Konsultasi online dengan pakar Bergembiralah orang yang hidup pada masa cyber, karena walaupun putus sekolah, masih dapat belajar kapan saja dan di mana saja melalui internet. Beberapa pakar menyediakan waktu dan pikirannya untuk membantu kita dalam belajar yang dituangkan melalui halaman web pribadinya, misalnya bapak Onno W. Purbo seorang pakar di bidang TIK dan Elektronika. Berbagi hasil penelitian Siapa yang pelit dia tidak akan memiliki banyak kawan. Sebuah contoh : Seorang mahasiswa Finlandia, Linus Torvald pada tahun 1991 melakukan penelitian tentang kernel system operasi. Beliau sempat di ejek oleh professor Tannembaun bahwa apa yang dilakukannya akan sia-sia. Namun tekat kuat membuatnnya pantang menyerah. Ide kernel dinamakan Linux diluncurkan ke internet dengan himbauan siapa saja boleh bergabung dan hasilnya boleh digunakan siapa saja. Sekarang Linux menjadi sebuah system operasi yang bagus dan di pakai dalam berbagai bidang. 2. Peran TIK dalam dunia bissnis Pembisnis adalah salah satu praktisi yang secara sadar atau tidak merupakan pengguna pertama dari hasil teknologi informasi dan komunikasi. Dan tangan pembisnis pula nasib sebuah teknologi, apakah berkembang makin pesat, ataukah malah mati dan dilupakan orang. v e-Commerce : Perdagangan elektronik yaitu perdagangan yang memanfaatkan jaringan telekomunikasi terutama internet. v SMS banking : Layanan perbankan yang membolehkan nasabah untuk melakukan transaksi melalui SMS. Nasabah harus mendaftarkan diri ke bank tersebut untuk mendapatkan layanan ini. v Internet banking : Layanan perbankan yang dilakukan dengan internet. Nasabah cukup memasuki halaman web bank tersebut, mendaftarkan diri untuk menggunakan layanan internet banking. 3. Peran TIK dalam pemerintah Jika pemerintah tidak mau menggunakan teknologi informasi dan komunikasi, mungkin pemerintah tersebut akan tertinggal dalam perkembangan jaman. Ambil sebuah contoh, jika pemerintah tidak menggunakan telepon, melainkan hanya mengandalkan kurir,tentu aktivitas pemerintah akan menjadi sangat lambat, memboroskan keuangan dan membosankan. Peran TIK dalam dunia pemerintahan di kenal dengan istilah e-governmment atau be-gov (electronic govermment) Ada tiga macam e-government : G2C (Government to Citizen ) Hubungan pemerintah dengan masyarakat (rakyat) G2B (Government to Business) Hubungan pemerintah dengan dunia usaha G2G (Government to Government) Hubungan pemerintah dengan pemerintah lain (antar pemerintah) 4.Peran TIK dalam bidang social Peran TIK dalam bidang social meliputi berbagai kalangan yang sangat luas, Manfaat TIK baru dapat dirasakan oleh masyarakat luas tidak lepas dari peran pemerintah dan pelaku bisnis. Pemberian izin untuk mendirikan ISP, dan semakin murahnya akses internet turut berperan dalam sosialisasi internet bagi masyarakat luas, termasuk masyarakat pedesaan. Beberapa ICT(Information and communication technology), dibangun untuk masyarakat pedesaan. Beberapa manfaat telecenter/ ICT bagi masyarakat antara lain: v Sebagai sumber dan sarana belajar. v Sebagai sarana untuk mencari peluang usaha v Meningkatkan pengetahuan tentang kesehatan. v Menumbuhkan jiwa kewirausahaan. B. Dampak penggunaan Teknologi Informasi dan Komunikasi Sudah menjadi hukum alam bahwa ada yang kuat tentu ada yang lemah, ada yang suka tentu ada yang benci, ada yang sisi baik tentu ada yang sisi buruk.Dalam memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi kita tentu mendaparkan keuntungan sekaligus mengalami kerugian.Seperti ketika kita meminum obat untuk kesembuhan kita dari penyakit, maka sebagai konsekuwensinya kita juga akan menderita efek samping dari penggunaan obat tersebut. Seorang dokter yang bijak tentu akan memilihkan pasiennya obat dengan efek samping yang ringan bahkan tanpa efek samping sama sekali. Demikian halnya dengan penggunaan teknologi informasi dan komunikasi, kita berusaha memaksimalkan mungkin sesuai kebutuhan kita dan menghindari sekecil kerugian yang mungkin timbul. Sebuah teknologi lahir adalah untuk membantu kebutuhan manusia, namun disisi lain tentu ada yang merasa dirugikan. 1. Pembajakan Software sebuah software/ perangkat lunak adalah sekumpulan instruksi yang ditulis dalam bahasa tertentu dan akan melakukan tugas tertentu. Satu buah perangkat lunak/ aplikasi bisa terdiri atas beberapa baris kalimat saja, bisa pula hingga jutaan baris kalimat atau ribuan lembar kertas. Tentu saja untuk aplikasi kecil hanya beberapa baris,membuatnya tidak memakan banyak waktu, tenaga dan pikiran. Maka biasanya boleh dikopi atau digunakan secara bebas. Namun untuk aplikasi besar yang mencapai beribu-ribu halaman melibatkan beberapa pakar,menelan banyak dana, membutuhkan waktu kerja yang lama. Tentu sangat menyakitkan jika kemudian digunakan pihak lain tanpa izin dari pihak pembuat. Ketentuan Pidana Pasal 72 ayat 3 Barang siapa dengan sengaja dan tanpa hak memperbanyak penggunaan untuk kepentingan komersial suatu program komputer, dipidana dengan pidana penjara paling lama 5 (lima) tahun dan atau denda paling banyak Rp.500.000.000,00 ( lima ratus juta rupiah ) Untuk menanggulangi penggunaan software tanpa izin (pembajakan software), maka pemerintah telah membuat sebuah UU No.19 tahun 2002 tentang Hak Cipta yang dikenal dengan UU Hak Atas Kekayaan Intelektual (UU HAKI) 2. Penyebaran Virus Satu lagi sisi buruk dari penggunaan teknologi informasi dan komunikasi adalah adanya ganggua berupa virus. Virus adalah sebuah program aplikasi dengan tujuan untuk mengganggu, bahkan merusak. Virus biasanya menyebar melalui media simpan bergerak (disket,flashdisk,CD) dan juga jaringan internet. Program aplikasi yang tergolong jenis virus antara lain : worm, spyware, Trojan, dll. Beberapa program anti virus yang ada bersifat free/demo (30 hari) seperti : AVG, Antivira, Avast home, dll. Beberpa hal yang perlu diperhatikan berkaitan dengan virus : v Instal program anti virus. Bersikaplah bijaksana. v Selalu meng-update data beserta anti virus. Pencipta virus dari hari ke hari selalu ada. v Membuat back-up data sebelum memasukkan flashdisk/CD. v Berhati-hati ketika berselancar di dunia maya (internet). 3. Pornografi Tak dapat dipungkiri bahwa pornografi merupakan daya tarik bagi pengguna komputer dan internet. Mereka bisa duduk berjam-jam layaknya orang sedang memainkan sebuah game hanya untuk melihat tayangan berbau pornografi. Akibatnya tentu saja bisa sakit, malas belajar hingga nilainya turun drastic, susah tidur, dll. Kadang-kadang ada juga orang yang menyalahgunakan internet untuk memasang gambar artis yang dibuat seolah-olah artis tersebut telanjang. 4. Cyber Crime Kejahatan tidak hanya dalam dunia nyata,di dalam dunia maya (internet) juga banyak terjadi tindak kejahatan (pelanggaran / tindakan melawan hukum). Beberapa bentuk kejahatan di internet antara lain: v Phising: Bentuk kejahatan untuk mengecoh orang lain (calon korban) untuk memberikan data-data pribadinya kepada pelaku. Data pribadi bisa berupa UserID, Password dan PIN yang akan digunakan pelaku untuk hal-hal yang dapat merugikan korban. v Carding Dengan menggunakan program soofing, carder (pelaku) dapat mencuri data-data kartu kredit korban, kemudian digunakan untuk melakukan transaksi online. v Cyber espionage Bentuk kejahatan yang dilakukan untuk memata-matai sebuah negara atau sebuah perusahaan dengan menggunakan spyware tertentu. Data rahasia dari negara atau perusahaan akan dikirim ke pelaku tanpa diketahui oleh pihak negara atau perusahaan. v Illegal contest Bertujuan untuk menimbulkan kekacauan dengan jalan memasukkan data atau informasi tidak benar tentang suatu hal ke internet. Seperti memasang foto artis yang tidak bugil menjadi bugil. v Unauthorized access Memasuki sistem komputer pihak lain tanpa izin (penyusupan) dengan jalan memanfaatkan kelemahan sistem keamanan jaringan komputer. Untuk melakukan penyusupan dilakukan dengan teknik hacking. Dari sinilah kemudian timbul istilah hacker. Menguji system keamanan dan jika dia sukses membobol system keamanan maka terbukti bahwa system keamanan tersebut belum baik. Hacker dibagi menjadi dua kelompok : § Cracer melakukan untuk tujuan kejahatan dengan jalan memanfaatkan celah keamanan system untuk kepentingannya sendiri. § Hacker melakukan untuk tujuan kebaikan dengan jalan memberitahu pemilik bahwa systemnya tidak aman. xxxxxxxxxxxxx

Make Money at : http://bit.ly/copy_win

Read More...

Selasa, 11 September 2012

Pengertian Resistor


RESISTOR
Pengertian Resistor :
Resistor adalah salah satu komponen elekronika yang berfungsi untuk menahan arus yang mengalir dalam suatu rangkaian/sistim elekronika.
Resistor adalah komponen yang paling sering di gunakan dalam rangkaian-rangkaian elekronika. Karena itu anda harus mampu mempelajari bagaiman menghitung nilai suatu resistor dan daya yang di gunakan apabila anda merancang suatu rangkaian yang menggunakan resistor.Dan anda harus mampu mengetahui rangkaian eekronika yang mengantung suatu resistor yang rusak atau terbakar.
Karakteristik Resistor
Ada dua karakteristik resistor yang perlu di ketahui yaitu:
1. Nilai Resistansinya
2. rating dayanya (Kemampuan untuk menahan arus yang mengalir pada resistor tersebut)
Resistor mempunyai harga resistansi yang cukup banyak, mulai dari beberapa ohm di belakang koma sampai beberapa mega ohm didepan koma. Rating daya yang tertinggi da yang mencapai beberapa ratus watt dan yang terendah sampai mencapai 0,1watt rating daya sangat penting , sebab ia menunjukkan daya maksimum yang bisa di sipasikan tanpa menimbulkan panas-panas yang berlebihan yang dapat mengakibatkan kerusakan pada resistor tersebut.Disipasi artinya bahwa daya sebesar I2R akan di buang kepadanya. Panas yang berlebihan dapat mengakibatkan terbakarnya resistor.

Resistor dapat dikelompokan berdasarkan besar toleransinya:
• Pemakaian umum ±5% sampai ±20%
• Presisi menengah ±1% sampai ±5%
• Presisi ±0,2% sampai ±1
• Ulra presisi ±0,002% sampai 1%
Contoh:
Sebuah resistor mempunyai tanda 1 KΩ ± 5%. Berapa besarnya resistansi maksimum dan minimum?
Penyelesaian:
5% dari 1KΩ=50 KΩ
Harga resistor ini bernilai dari 950 Ω sampai 1051 Ω
Jadi harga maksimumnya adalah 1050 Ω
Dan harga minimumnya adalh 950 Ω
Untuk memilih resistor dalam pemakaian apapun di butuhkan berbagai macam pertimbangan yaitu: ukuran fisik, bentuknya, cara pemasangan dan penyambungannya pada rangkaian, harga resistansinya, disipasi dayanya, kemampuan menangani beban lebih, kehandalan, perubahan resistansi terhadap frekuensi dan tehadap tegangan yang jatuh padanya, ketahanan sebagai beban, pengaruh kondisi lingkungan dan umurnya.
Jenis-Jenis resistor
Dalam prakteknya resistor hanya terbagi dua jenis yaitu:
1. Resistor tetap (Fixed resistor)
Resistor jenis ini mempunyai nilai resistansi yang tetap (tidak berubah)
2. Resistor Variabel (variable Resistor)
Resistor ini mempunyai nilai resistansi dapat berubah-ubah.
3. Resistor Non linier
Adapun beberapa jenis resistor tetap antara lain:
1. Resistor Wirewound.
Sesuai dengan namanya, resistor ini terbuat dari lilitan kawat, di mana kawatnya terbuat dari jenis nikel dan logam campuran untuk memperoleh nilai resistansi dengan koefisien temperature yang rendah, maka resistor ini dapat mempertahankan harga resistansi, toleransi, rating daya dan konfigurasi fisik yang lebih besar disbandingkan dengan tipe-tipe resistor yang lainnya.
Daya yang tersedia untuk resistor jenis ini yaitu mulai dari 5 watt sampai beberatus watt, dan range niali resistansi mulai dari kurang dari satu ohm hingga beberatus ohm.

2. resistor Film
Resistor ini juga terbagi ada beberapa jenis berdasarkan jenis bahan filmnya, yaitu:
• Resistor Film yang terbuat dari logam
• Resistor film yang terbuat dari karbon (resistor inilah yang paling sering digunakan dalam rangkaian elektronika).Resistor Film dari karbon tersedia di pasaran dengan nilai dari 1 Ω sampai 1000 MΩ. Rating dayanya dari1/8 watt hinggga 6 watt.
Kode warna resistor.
Karena tahanan karbon sangat kecil secara fisik, maka tahan di beri kode warna untuk menunjukan beberapa ohm besar resistor yang bersangkutan.Metode dasar dari sistim ini adalah dengan jalan menggunakan warna-warna untuk menunjukan nilai angka seoerti yang di tuliskan dalam table di bawah
WARNA NILAI
Gelang A Gelang B Gelang C Gelang D Gelang E
Hitam - 0 100 - -
Coklat 1 1 101 - 1,0%
Merah 2 2 102 - 0,1%
Orange 3 3 103 - 0,01%
Kuning 4 4 104 - 0,001%
Hijau 5 5 105 - -
Biru 6 6 106 - -
Ungu 7 7 107 - -
Abu-Abu 8 8 108 - -
Putih 9 9 109 - -
Emas - - 10-1 5% -
Perak - - 10-2 10% -
Tanpa warna - - - 20% -
Tujuan untuk membuat tahanan antara lain:
1 Untuk mengatur kuat arus listrik
2 Untuk membagi tegangan
3 Sebagai unsur pemanas pada alat – alat listrik
Menurut bahan tahanan dapat dibedakan atas:
1 Tahanan karbon
2 Tahanan kawat gulung
3 Tahanan serbuk besi
Cara mengetahui nilai tahanan:
Setiap tahanan biasanya sudah tertentu nilai ohmnya, ada yang tertera pada
badan dan adapula dengan kode warna. Misalnya kode warna dengan system gelang, seperti yang ditunjukkan pada gambar berikut. Cara membacanya adalah dari kiri kekanan atau dimulai dari warna gelang yang terdekat dengan ujung badan tahanan itu. Perhatikan cara pembacaan:
A B C D E
Ketentuan - ketentuan:
Warna: A = Angka ke 1
B = Angka ke 2
C = Faktor Pengali / banyaknya angka nol
D = Menetukan toleransi
E = Menunjukan kemampuan thanan berapa lama bias dipakai
Contoh 1:
MERAH
MERAH
HIJAU
EMAS
MERAH=2
MERAH=2
HIJAU =105
EAMAS =5%
Jadi nilai resistor diatas adalah:
22 x 100000 ± 5%
Maka nilai resistansinya
2200000 Ω ± 5% atau
2200KΩ ± 5% Sebuah resistor adalah terminal dua komponen elektronik yang menghasilkan tegangan pada terminal yang sebanding dengan arus listrik melewatinya sesuai dengan hukum Ohm:
V = IR

Resistor adalah elemen dari jaringan listrik dan sirkuit elektronik dan di mana-mana di sebagian besar peralatan elektronik. Praktis resistor dapat dibuat dari berbagai senyawa dan film, serta resistensi kawat (kawat terbuat dari paduan Resistivitas tinggi, seperti nikel / krom). Karakteristik utama dari sebuah resistor adalah resistensi, toleransi, tegangan kerja maksimum dan power rating. Karakteristik lainnya meliputi koefisien temperatur, kebisingan, dan induktansi. Kurang terkenal adalah perlawanan kritis, nilai yang disipasi daya di bawah batas maksimum yang diijinkan arus, dan di atas batas yang diterapkan tegangan. Perlawanan kritis tergantung pada bahan yang merupakan resistor dan juga dimensi fisik, melainkan ditentukan oleh desain. Resistor dapat diintegrasikan ke dalam sirkuit hibrida dan dicetak, serta sirkuit terpadu. Ukuran, dan posisi lead (atau terminal) yang relevan dengan peralatan desainer; resistor harus secara fisik cukup besar untuk tidak terlalu panas ketika menghilangkan kekuasaan mereka.
Konstruksi

Lead pengaturan
Melalui komponen-lubang biasanya memiliki mengarah meninggalkan tubuh axially. Lainnya telah mengarah datang dari tubuh mereka radial bukan sejajar dengan sumbu resistor. Komponen lain mungkin SMT (surface mount technology) sedangkan resistor daya tinggi mungkin memiliki salah satu dari mereka dirancang mengarah ke dalam heat sink.

Komposisi karbon
Resistor komposisi karbon terdiri dari silinder padat resistif kawat elemen dengan embedded mengarah atau logam tutup akhir yang memimpin terikat kawat. Tubuh resistor dilindungi dengan cat atau plastik. Awal abad ke-20 resistor komposisi karbon telah uninsulated tubuh; memimpin kabel terbungkus di sekitar ujung batang dan elemen perlawanan disolder. Resistor selesai dicat untuk kode warna dari nilainya. Elemen resistif terbuat dari campuran tanah halus (bubuk) karbon dan bahan isolasi (biasanya keramik). Sebuah resin memegang campuran bersama-sama. Resistensi ditentukan oleh rasio mengisi bahan (bubuk keramik) ke karbon. Konsentrasi yang lebih tinggi dari karbon, konduktor yang lemah, menghasilkan resistensi yang lebih rendah. Resistor komposisi karbon yang umum digunakan pada 1960-an dan sebelumnya, tetapi tidak begitu populer untuk penggunaan umum sekarang sebagai jenis lain memiliki spesifikasi yang lebih baik, seperti toleransi, tegangan ketergantungan, dan stres (resistor komposisi karbon akan berubah nilai ketika stres dengan lebih-tegangan ). Selain itu, jika kadar air internal (dari eksposur untuk beberapa jangka waktu ke lingkungan lembab) adalah signifikan, solder panas akan menciptakan reversibel non-perubahan dalam nilai resistansi. Resistor ini Namun, jika tidak pernah mengalami Overvoltage juga tidak terlalu panas itu sangat bisa diandalkan. Mereka masih tersedia, namun relatif cukup mahal. Nilai berkisar dari pecahan dari suatu ohm hingga 22 megohms.

Karbon film
Sebuah film karbon diendapkan pada substrat isolasi, dan sebuah heliks dipotong untuk menciptakan panjang, jalan sempit resistif. Berbagai bentuk, ditambah dengan tahanan karbon, (berkisar 90-400 nΩm) dapat memberikan berbagai resistensi. [1] Karbon film resistor power rating menampilkan berbagai 0,125 W sampai 5 W pada 70 ° C. Resistensi yang tersedia berkisar antara 1 ohm sampai 10 megom. Resistor film karbon dapat beroperasi antara suhu -55 ° C sampai 155 ° C. Ini memiliki 200-600 volt tegangan kerja maksimum jangkauan.

Tebal dan tipis
Resistor film tebal menjadi populer selama tahun 1970-an, dan paling SMD (permukaan perangkat mount) resistor hari ini adalah dari jenis ini. Perbedaan utama antara film tipis dan resistor film tebal tidak aktual ketebalan film, melainkan bagaimana film ini diterapkan pada silinder (aksial resistor) atau permukaan (SMD resistor). Resistor film tipis dibuat oleh sputtering (metode deposisi vakum) yang bahan resistif ke substrat isolator. Film ini kemudian terukir dalam cara yang sama ke yang lama (subtraktif) proses untuk membuat sirkuit tercetak, yaitu permukaan dilapisi dengan foto-materi sensitif, kemudian ditutup dengan sebuah pola film, disinari dengan sinar ultraviolet, dan kemudian yang terbuka lapisan foto-sensitif dikembangkan, dan yang mendasari film tipis terukir pergi. Karena waktu selama yang dilakukan memercik dapat dikontrol, ketebalan lapisan tipis dapat dikontrol secara akurat. Jenis bahan ini juga biasanya berbeda yang terdiri dari satu atau lebih keramik (keramik logam) konduktor seperti tantalum nitrida (TAN), ruthenium dioksida (RuO2), timbal oksida (PbO), bismut ruthenate (Bi2Ru2O7), nikel kromium (NiCr), dan / atau bismut iridate (Bi2Ir2O7).
Hambatan dari kedua tipis dan tebal resistor setelah pembuatan film sangat tidak akurat; mereka biasanya dipotong ke nilai yang akurat oleh pemangkasan kasar atau laser. Resistor film tipis biasanya ditentukan dengan toleransi sebesar 0,1, 0,2, 0,5, atau 1%, dan dengan koefisien suhu 5 hingga 25 ppm / K. Resistor film tebal dapat menggunakan keramik konduktif yang sama, tetapi mereka dicampur dengan disinter (bubuk) gelas dan beberapa jenis cairan sehingga dapat komposit layar-dicetak. Ini gabungan dari kaca dan konduktif keramik (keramik logam) materi tersebut kemudian menyatu (dipanggang) dalam oven sekitar 850 ° C. Resistor film tebal, ketika pertama kali dibuat, mempunyai toleransi 5%, tapi toleransi standar telah meningkat hingga 2% atau 1% dalam beberapa dekade terakhir. Koefisien temperatur resistor film tebal yang tinggi, biasanya ± 200 atau ± 250 ppm / K; 40 Kelvin (70 ° F) perubahan suhu dapat mengubah resistansi sebesar 1%. Resistor film tipis biasanya jauh lebih mahal dibandingkan resistor film tebal. Sebagai contoh, resistor SMD film tipis, dengan 0,5% toleransi, dan dengan 25 ppm / K suhu koefisien, ketika membeli dalam jumlah reel ukuran penuh, sekitar dua kali biaya 1%, 250 ppm / K resistor film tebal.

Film logam
Jenis umum aksial resistor hari ini disebut sebagai resistor film logam. Leadless elektrode logam wajah (MELF) resistor sering menggunakan teknologi yang sama, tetapi adalah resistor berbentuk cylindrically dirancang untuk permukaan meningkat. Perhatikan bahwa resistor jenis lain (misalnya, komposisi karbon) juga tersedia dalam paket MELF. Resistor film logam biasanya dilapisi dengan nikel kromium (NiCr), tetapi mungkin akan dilapisi dengan salah satu bahan keramik logam yang tercantum di atas untuk resistor film tipis. Tidak seperti resistor film tipis, bahan dapat diterapkan menggunakan teknik yang berbeda dari sputtering (meskipun itu adalah salah satu teknik seperti itu). Juga, tidak seperti film tipis resistor, nilai resistansi ditentukan dengan cara memotong heliks melalui lapisan bukan oleh etsa. (Hal ini mirip dengan cara resistor karbon dibuat.) Hasilnya adalah toleransi yang masuk akal (0,5, 1, atau 2%) dan koefisien suhu (biasanya) 25 atau 50 ppm / K.

Wirewound
Wirewound resistor biasanya dibuat oleh gulungan kawat logam, biasanya nichrome, sekitar keramik, plastik, atau fiberglass inti. Ujung-ujung kawat yang disolder atau dilas ke dua topi atau cincin, menempel pada ujung inti. Perakitan dilindungi dengan lapisan cat, plastik, atau lapisan enamel dipanggang pada suhu tinggi. Kawat memimpin kekuasaan rendah biasanya wirewound resistor antara 0,6 dan 0,8 mm dalam diameter dan kalengan untuk memudahkan penyolderan. Untuk resistor wirewound kekuatan yang lebih tinggi, baik luar keramik kasus atau luar aluminium kasus di atas lapisan isolator digunakan. Aluminium-cased jenis dirancang harus terpasang ke wastafel panas menghilangkan panas; yang diberi kekuasaan digunakan tergantung pada cocok dengan heat sink, misalnya, kekuatan 50 W akan diberi nilai resistor panas di sebagian kecil dari daya disipasi jika tidak digunakan dengan heat sink. Wirewound besar resistor dapat diberi nilai selama 1.000 watt atau lebih. Karena Resistor wirewound kumparan mereka mempunyai induktansi lebih diinginkan daripada jenis lain resistor, meskipun berliku kawat di bagian dengan arah terbalik bergantian dapat memperkecil induktansi. Teknik lain mempekerjakan bifilar berkelok-kelok, atau flat mantan tipis (untuk mengurangi luas penampang kumparan). Bagi sebagian besar menuntut rangkaian resistor dengan Ayrton-Perry berliku digunakan.


Foil resistor
Hambatan utama elemen dari resistor foil paduan khusus foil beberapa mikrometer tebal. Sejak diperkenalkan pada 1960-an, foil resistor memiliki presisi yang terbaik dan stabilitas dari setiap resistor tersedia. Salah satu parameter penting yang mempengaruhi stabilitas koefisien suhu resistansi (TCR). Kertas timah yang TCR resistor sangat rendah, dan telah lebih ditingkatkan selama bertahun-tahun. Satu rentang ultra-precision resistor foil menawarkan TCR dari 0,14 ppm / ° C, toleransi ± 0.005%, stabilitas jangka panjang (1 tahun) 25 ppm, (3 tahun) 50 ppm (lebih ditingkatkan 5-kali lipat oleh hermetik penyegelan) , stabilitas di bawah beban (2000 jam) 0,03%, thermal EMF 0,1 μV / ° C, -42 dB kebisingan, koefisien tegangan 0,1 ppm / V, 0,08 μH induktansi, kapasitansi 0,5 pF.


Ammeter shunts
Sebuah ammeter shunt adalah tipe khusus-sensing arus resistor, memiliki empat terminal dan nilai di milliohms atau bahkan mikro-ohm. Alat pengukur arus, dengan sendirinya, biasanya dapat menerima arus terbatas. Untuk mengukur arus tinggi, arus melewati shunt, di mana jatuh tegangan diukur dan ditafsirkan sebagai arus. Tipikal shunt terdiri dari dua blok logam padat, kadang-kadang kuningan, terpasang pada dasar isolasi. Antara blok, dan disolder atau brazed kepada mereka, adalah satu atau lebih potongan koefisien temperatur rendah resistensi (TCR) manganin paduan. Ulir baut besar ke dalam blok membuat koneksi saat ini, sementara banyak-sekrup kecil memberikan sambungan tegangan. Shunts dinilai oleh arus skala penuh, dan sering memiliki jatuh tegangan sebesar 50 mV pada nilai arus.


Grid resistor
Dalam industri tugas berat aplikasi-aplikasi arus tinggi, resistor kotak konveksi besar-cooled kisi strip paduan logam cap terhubung dalam baris-baris antara dua elektroda. Industri seperti resistor dapat grade yang sama besarnya dengan lemari es; beberapa desain bisa menangani lebih dari 500 ampere saat ini, dengan kisaran resistensi memperluas lebih rendah daripada 0,04 ohm. Mereka digunakan dalam aplikasi seperti pengereman dinamis dan beban perbankan untuk lokomotif dan trem, netral AC landasan untuk industri distribusi, pengendalian beban untuk crane dan alat berat, load generator dan harmonis listrik penyaringan untuk substasiun. Istilah grid resistor kadang-kadang digunakan untuk menggambarkan sebuah resistor jenis apa pun yang terhubung ke control grid tabung vakum. Ini bukan sebuah resistor teknologi; itu adalah topologi sirkuit elektronik.



Read More...

pengertian IC (Integrated Circuit)

Integrated Circuit (IC) adalah suatu komponen elektronik yang dibuat dari bahan semi conductor, dimana IC merupakan gabungan dari beberapa komponen seperti Resistor, Kapasitor, Dioda dan Transistor yang telah terintegrasi menjadi sebuah rangkaian berbentuk chip kecil, IC digunakan untuk beberapa keperluan pembuatan peralatan elektronik agar mudah dirangkai menjadi peralatan yang berukuran relatif kecil.
Sebelum adanya IC, hampir seluruh peralatan elektronik dibuat dari satuan-satuan komponen(individual) yang dihubungkan satu sama lainnya menggunakan kawat atau kabel, sehingga tampak mempunyai ukuran besar serta tidak praktis.
Perkembangan teknologi elektronika terus semakin meningkat dengan semakin lengkapnya jenis-jenis IC yang disediakan untuk rangkaian Linear dan Digital, sehingga produk peralatan elektronik makin tahun makin tampak kecil dan canggih.
disini kita akan mempelajari : Keunggulan IC (Advantages) Kelemahan-kelemahan IC (Disanvatages) Kemasan IC (Packages) TTL (Transistor transistor Logic) IC - C MOS IC Linear(Linear IC's)
Keunggulan IC(Advantages)
IC telah digunakan secara luas diberbagai bidang, salah satunya dibidang industri Dirgantara, dimana rangkaian kontrol elektroniknya akan semakin ringkas dan kecil sehingga dapat mengurangi berat Satelit, Misil dan jenis-jenis pesawat ruang angkasa lainnya. Desain komputer yang sangat kompleks dapat dipermudah, sehingga banyaknya komponen dapat dikurangi dan ukuran motherboardnya dapat diperkecil. Contoh lain misalnya IC digunakan di dalam mesin penghitung elektronik(kalkulator), juga telepon seluler(ponsel) yang bentuknya relatif kecil.
Di era teknologi canggih saat ini, peralatan elektronik dituntut agar mempunyai ukuran dan beratnya seringan dan sekecil mungkin, dan hal itu dapat dimungkinkan dengan penggunaannya IC.
Selain ukuran dan berat IC yang kecil dan ringan, IC juga memberikan keuntungan lain yaitu bila dibandingkan dengan sirkit-sirkit keonvensional yang banyak menggunakan komponen, IC dengan sirkit yang relatif kecil hanya mengkonsumsi sedikit sumber tenaga dan tidak menimbulkan panas berlebih sehingga tidak membutuhkan pendinginan (cooling system).
Kelemahan-kelemahan IC(Disanvantages)
Pada uraian sebelumnya nampak seolah-olah IC begitu sempurna dibanding komponen elektronik konvensional, padalah tak ada sesuatu komponen yang tidak memiliki kelemahan.
Kelemahan IC antara lain adalah keterbatasannya di dalam menghadapi kelebihan arus listrik yang besar, dimana arus listrik berlebihan dapat menimbulkan panas di dalam komponen, sehingga komponen yang kecil seperti IC akan mudah rusak jika timbul panas yang berlebihan.
Demikian pula keterbatasan IC dalam menghadapi tegangan yang besar, dimana tegangan yang besar dapat merusak lapisan isolator antar komponen di dalam IC Contoh kerusakan misalnya, terjadi hubungan singkat antara komponen satu dengan lainnya di dalam IC, bila hal ini terjadi, maka IC dapat rusak dan menjadi tidak berguna.
Kemasan IC(Packages)
Ditinjau dari teknik pembuatan dan bahan baku yang digunakan, terdapat4 (empat) jenis IC, yaitu : Jenis Monolithic, Thin film, dan Hybrid. Khusus untuk jenis hybrid, yang merupakan gabungan dari thin-film, monolithic dan thick-film.
Terlepas dari teknik pembuatan dan bahan yang digunakan, keempat jenis IC tersebut dibalut dalam kemasan(packages) tertentu agar dapat terlindungi dari gangguan luar ,seperti terhadap kelembaban, debu, dan kontaminasi zat lainnya.
Kemasan IC dibuat dari bahan ceramic dan plastik, serta didesain untuk mudah dalam pemasangan dan penyambungannya. Ada berbagai jenis kemasan IC dan yang paling populer dan umum digunakan, antara lain :
-DIP(Duel in- line Packages) -SIP(Single in-line Packages) -QIP(Quad in-line Packages) -SOP(Small Outline Packages) -Flat Packs -TO-5, TO-72,TO-202 dan TO-220 style Packages
TTL(Transistor transistor Logic)
IC yang paling banyak digunakan secara luas saat ini adalah IC digital yang dipergunakan untuk peralatan komputer, kalkulator dan system kontrol elektronik. IC digital bekerja dengan dasar pengoperasian bilangan Biner Logic(bilangan dasar 2) yaitu hanya mengenal dua kondisi saja 1(on) dan 0(off).
Jenis IC digital terdapat 2(dua) jenis yaitu TTL dan CMOS. Jenis IC-TTL dibangun dengan menggunakan transistor sebagai komponen utamanya dan fungsinya dipergunakan untuk berbagai variasi Logic, sehingga dinamakan Transistor.
Transistor Logic
Dalam satu kemasan IC terdapat beberapa macam gate(gerbang) yang dapat melakukan berbagai macam fungsi logic seperti AND,NAND,OR,NOR,XOR serta beberapa fungsi logic lainnya seperti Decoder, Encoder, Multiflexer dan Memory sehingga pin (kaki) IC jumlahnya banyak dan bervariasi ada yang 8,14,16,24 dan 40.
Pada gambar diperlihatkan IC dengan gerbang NAND yang mengeluarkan output 0 atau 1 tergantung kondisi kedua inputnya.
IC TTL dapat bekerja dengan diberi tegangan 5 Volt.
IC- CMOS
Selain TTL, jenis IC digital lainnya adalah C-MOS (Complementary with MOSFET) yang berisi rangkaian yang merupakan gabungan dari beberap komponen MOSFET untuk membentuk gate-gate dengan fungsi logic seperti halnya IC-TTL. Dalam satu kemasan IC C-MOS dapat berisi beberapa macam gate(gerbang) yang dapat melakukan berbagai macam fungsi logic seperti AND,NAND,OR,NOR,XOR serta beberapa fungsi logic lainnya seperti Decoders, Encoders, Multiflexer dan Memory.
Pada gambar diperlihatkan IC dengan gerbang NOR yang mengeluarkan output 0 atau 1 tergantung kondisi kedua inputnya.
IC C-MOS dapat bekerja dengan tegangan 12 Volt.
IC Linear (Linear IC's)
Perbedaan utama dari IC Linear dengan Digital ialah fungsinya, dimana IC digital beroperasi dengan menggunakan sinyal kotak (square) yang hanya ada dua kondisi yaitu 0 atau 1 dan berfungsi sebagai switch/saklar, sedangkan IC linear pada umumnya menggunakan sinyal sinusoida dan berfungsi sebagai amplifier(penguat). IC linear tidak melakukan fungsi logic seperti halnya IC-TTL maupun C-MOS dan yang paling populer IC linier didesain untuik dikerjakan sebagai penguat tegangan.
Dalam kemasan IC linier terdapat rangkaian linier, diman kerja rangkaiannya akan bersifat proporsional atau akan mengeluarkan output yang sebanding dengan inputnya. Salah satu contoh IC linear adalah jenis Op-Amp.

Read More...

Pengertian Lampu LED

       Lampu LED atau kepanjangannya Light Emitting Diode adalah suatu lampu indikator dalam perangkat elektronika yang biasanya memiliki fungsi untuk menunjukkan status dari perangkat elektronika tersebut.
Misalnya pada sebuah komputer, terdapat lampu LED power dan LED indikator untuk processor, atau dalam monitor terdapat juga lampu LED power dan power saving.
Lampu LED terbuat dari plastik dan dioda semikonduktor yang dapat menyala apabila dialiri tegangan listrik rendah (sekitar 1.5 volt DC). Bermacam-macam warna dan bentuk dari lampu LED, disesuaikan dengan kebutuhan dan fungsinya.

Fungsi Lampu LED
LED (Light Emitting Diode) merupakan sejenis lampu yang akhir-akhir ini muncul dalam kehidupan kita. LED dulu umumnya digunakan pada gadget seperti ponsel atau PDA serta komputer. Sebagai pesaing lampu bohlam dan neon, saat ini aplikasinya mulai meluas dan bahkan bisa kita temukan pada korek api yang kita gunakan, lampu emergency dan sebagainya. Led sebagai model lampu masa depan dianggap dapat menekan pemanasan global karena efisiensinya.
Lampu LED sekarang sudah digunakan untuk:
-          penerangan untuk rumah
-          penerangan untuk jalan
-          lalu lintas
-          advertising
-          interior/eksterior gedung

Cahaya Led
Kualitas cahayanya memang berbeda dibandingkan dengan lampu TL atau lampu lainnya. Tingkat pencahayaan LED dalam ruangan memang tak lebih terang dibandingkan lampu neon, inilah mengapa LED dianggap belum layak dipakai secara luas. Untungnya para ilmuwan di University of Glasgow menemukan cara untuk membuat LED bersinar lebih terang. Solusinya adalah dengan membuat lubang mikroskopis pada permukaan LED sehingga lampu bisa menyala lebih terang tanpa menggunakan tambahan energi apapun. Pelubangan tersebut menerapkan sistem nano-imprint litography yang sampai saat ini proyeknya masih dikembangkan bersama-sama dengan Institute of Photonics.
Sementara ini beberapa jenis lampu LED sudah dipasarkan oleh Philips. Anda bisa menemui beberapa model lampu LED bergaya bohlam yang hadir dalam warna putih susu dan juga warna-warni. Daya yang diperlukan lampu jenis ini hanya sekitar 4-10 watt saja dibandingkan lampu neon sejenis yang mencapai 12-20 watt. Jika dihitung secara seksama memang bisa diakui bahwa lampu LED menggunakan daya yang lebih hemat daripada lampu TL.

LED sebagai Sumber Cahaya Masa Depan

Sumber cahaya dari waktu ke waktu semakin berkembang, mulai dari penemuan lampu pijar oleh Edison dan dalam waktu yang hampir bersamaan ditemukan juga lampu fluorescence (TL) dan merkuri. Saat ini ada beberapa jenis lampu yang digunakan manusia untuk berbagai keperluan, yaitu lampu pijar, TL, LED, Merkuri, Halogen, Sodium dan sebagainya. Namun masih ada kekurangan pada lampu generasi pertama sehingga lampu terus dikembangkan agar bisa menghasilkan cahaya yang terang, memberikan warna yang bagus, hemat energi, portable (mudah dibawa) dan lain sebagainya. Yang paling menarik dari beberapa jenis lampu adalah LED.

LED Sebagai Dioda Semikonduktor
Light Emitting Diode (LED) merupakan jenis dioda semikonduktor yang dapat mengeluarkan energi cahaya ketika diberikan tegangan.


Struktur Dasar LED (diambil dari marktechopto.com)
Semikonduktor merupakan material yang dapat menghantarkan arus listrik, meskipun tidak sebaik konduktor listrik. Semikonduktor umumnya dibuat dari konduktor lemah yang diberi ‘pengotor’ berupa material lain. Dalam LED digunakan konduktor dengan gabungan unsur logam aluminium-gallium-arsenit (AlGaAs). Konduktor AlGaAs murni tidak memiliki pasangan elektron bebas sehingga tidak dapat mengalirkan arus listrik. Oleh karena itu dilakukan proses doping dengan menambahkan elektron bebas untuk mengganggu keseimbangan konduktor tersebut, sehingga material yang ada menjadi semakin konduktif.
Proses Pembangkitan Cahaya pada LEDCahaya pada dasarnya terbentuk dari paket-paket partikel yang memiliki energi dan momentum, tetapi tidak memiliki massa. Partikel ini disebut foton. Foton dilepaskan sebagai hasil pergerakan elektron. Pada sebuah atom, elektron bergerak pada suatu orbit yang mengelilingi sebuah inti atom. Elektron pada orbital yang berbeda memiliki jumlah energi yang berbeda. Elektron yang berpindah dari orbital dengan tingkat energi lebih tinggi ke orbital dengan tingkat energi lebih rendah perlu melepas energi yang dimilikinya. Energi yang dilepaskan ini merupakan bentuk dari foton. Semakin besar energi yang dilepaskan, semakin besar energi yang terkandung dalam foton.
Pembangkitan cahaya pada lampu pijar adalah dengan mengalirkan arus pada filamen (kawat) yang letaknya ada ditengah-tengah bola lampu dan menyebabkan filamen tersebut panas, setelah panas pada suhu tertentu (tergantung pada jenis bahan filamen), filamen tersebut akan memancarkan cahaya. Namun karena pada lampu pijar yang memancarkan cahaya adalah filamen yang terbakar, tapi jika suhu pada filamen melewati batas kemampuan filamen untuk menahan panas, akan mengakibatkan filamen lampu pijar sedikit demi sedikit meleleh dan selanjutnya putus sehingga lampu pijar tidak akan bisa memancarkan cahaya lagi. Umur dari lampu pijar kurang lebih sekitar 2000 jam. Sedangkan pada lampu flurescence atau lampu TL, proses pembangkitan cahaya hanya memanfaatkan ionisasi gas dalam tabung lampu lalu diberikan beda potensial diantara kedua ujung tabung lampu TL sehingga mengakibatkan loncatan-loncatan elektron dari ujung yang satu ke ujung yang lain dan saat terjadi loncatan elektron bersamaan dengan dipancarkannya cahaya dari loncatan tersebut. Kekurangan dari lampu TL adalah jika gas yang ada dalam tabung habis, maka cahayanya tidak bisa dipancarkan lagi. Umur dari lampu TL relatif lebih lama daripada lampu pijar.
Ketika sebuah dioda sedang mengalirkan elektron, terjadi pelepasan energi yang umumnya berbentuk emisi panas dan cahaya. Material semikonduktor pada dioda sendiri menyerap cukup banyak energi cahaya, sehingga tidak seluruhnya dilepaskan. LED merupakan dioda yang dirancang untuk melepaskan sejumlah banyak foton, sehingga dapat mengeluarkan cahaya yang tampak oleh mata. Umumnya LED dibungkus oleh bohlam plastik yang dirancang sedemikian sehingga cahaya yang dikeluarkan terfokus pada suatu arah tertentu.
Setiap material hanya dapat mengemisikan foton dalam rentang frekuensi sangat sempit. LED yang menghasilkan warna berbeda terbuat dari material semikonduktor yang berbeda pula, serta membutuhkan tingkat energi berbeda untuk menghasilkan cahaya. Misalnya AlGaAs - merah dan inframerah, AlGaP – hijau, GaP - merah, kuning dan hijau.

LED sebagai sumber cahaya
Lampu pijar lebih murah tapi juga kurang efisien dibanding LED. Lampu TL lebih efisien daripada lampu pijar, tapi butuh tempat besar, mudah pecah dan membutuhkan starter atau rangkaian ballast yang terkadang terdengar suara dengungnya.
LED mempunyai beberapa keunggulan dibandingkan dengan lampu pijar konvensional. LED tidak memiliki filamen yang terbakar, sehingga usia pakai LED jauh lebih panjang daripada lampu pijar, LED tidak memerlukan gas untuk menghasilkan cahaya. Selain itu bentuk dari LED yang sederhana, kecil dan kompak memudahkan penempatannya. Dalam hal efisiensi, LED juga memiliki keunggulan. Pada lampu pijar konvensional, proses produksi cahaya menghasilkan panas yang tinggi karena filamen lampu harus dipanaskan. LED hanya sedikit menghasilkan panas, sehingga porsi terbesar dari energi listrik yang ada digunakan untuk menghasilkan cahaya dan membuatnya jauh lebih efisien.
RGB (Red Green Blue) LED atau LED yang bisa mengeluarkan warna yang dipancarkan lebih dari satu warna sehingga memungkinkan aplikasi LED yang semakin luas, khususnya menambah keindahan dalam dunia desain interior dan eksterior.
Dalam terminologi teknik pencahayaan, LED dapat dikatakan memiliki tingkat efisiensi luminus (cahaya) atau efikasi yang tinggi, karena perbandingan banyaknya energi cahaya yang dikeluarkan LED dengan besarnya daya listrik yang dikonsumsinya cukup tinggi jika dibandingkan dengan lampu pijar konvensional.
Salah satu contoh produk dari LED adalah LedVision yang dikeluarkan oleh Philips sebagai traffic light (lampu lalu lintas) yang tersusun dari ribuan LED yang dipasangkan pada lampu lalu lintas dengan umur (life time) mencapai 100.000 jam atau sekitar 10 tahun lebih sehingga efektif dalam mengurangi biaya perawatan.LedVision beroperasi pada tegangan rendah dan arus yang lebih kecil sehingga bisa menghemat sampai 90% energi listrik yang dikonsumsi oleh lampu pijar (yang sekarang banyak digunakan) dan umurnya 10 kali lebih panjang.
LED dengan cahaya monokromatiknya memiliki keunggulan kekuatan yang besar lebih dari cahaya putih ketika warna yang spesifik diperlukan. tidak seperti cahaya putih tradisional, LED tidak membutuhkan lapisan atau diffuser yang banyak mengabsorpsi cahaya yang dikeluarkan. cahaya LED mempunyai sifat warna tertentu, dan tersedia pada range warna yang lebar. salah satunya yang baru-baru ini warnanya diperkenalkan adalah emerald green (bluish green, panjang gelombangnya kira-kira 500nm) yang cocok dengan persyaratan sebagai sinyal lalu lintas dan cahaya navigasi. Cahaya LED kuning adalah pilihan bagus karena mata manusia sensitif pada cahaya kuning (kira-kira yang dipancarkan 500lm/watt).
Kelebihan LED dari lampu yang ada sekarang (lampu pijar, TL,dll) yaitu dalam hal efisiensi energi dan umur yang panjang menjadikan LED sangat berpotensi untuk dijadikan sumber pencahayaan pengganti lampu di masa depan. Kemajuan teknologi mungkin akan mengurangi biaya sehingga LED bisa menjadi idola sebagai lampu dimasa depan.

Read More...

Sabtu, 08 September 2012

Tentang Sulawesi Tengah

Sulawesi Tengah kurang dikenal oleh masyarakat internasional meskipun telah berabad-abad lamanya menjadi jalur perdagangan laut dari kepulauan Maluku di bagian timur dan Philipina di bagian utara. Pulau Sulawesi terkenal dengan bentuknya yang khas dan menurut A. R. Wallace, pulau ini terletak antara daratan Astro Australia dan benua Asia pada zaman prasejarah. Hal inilah yang memungkinkan flora dan fauna di pulau ini menjadi objek penelitian ilmiah. Salah satu penjelajah Eropa yang menginjak kakinya di Sulawesi Tengah adalah Francisdrake. Dalam pelayarannya mengelilingi dunia dengan kapalnya "The Golden Hind" berlabuh di pantai timur Sulawesi Tengah. Meskipun tidak ada catatan sejarah, kemungkinan besar pelaut-pelaut Portugal dan Spanyol menginjak kakinya di Negeri ini yang terbukti dengan masih ada pengaruh Eropa terhadap bentuk pakaian masyarakat hingga dewasa ini. 

Donggala salah satu pelabuhan laut utama merupakan pelabuhan persinggahan (transito) bagi kapal-kapal yang berlayar disepanjang selat Makassar yang membawa sutra dan barang-barang lainnya, sementara di pantai bagian timur yang berbatasan dengan kepulauan Maluku pasti sudah disinggahi oleh pedagang-pedagang Portugis maupun Eropa lainnya berabad-abad silam. Sulawesi Tengah sebagai bermukimnya beberapa kelompok ethnik yang memiliki bahasa, kebiasaan dan tradisi tersendiri yang telah dipengaruhi oleh Sulawesi Utara dan Sulawesi Selatan serta transmigran yang datang ke daerah ini diawal abad 20. Para pelaut Bugis yang berdiam di sepanjang pantai juga sejumlah pindahan dari Bali Jawa menambah keanekaragaman penduduk di daerah ini. Hal yang menarik adalah masyarakat pada pegunungan di bagian tengah yang dianggap sebagai keturunan orang Toraja di Sulawesi Selatan, hidup pada daerah-daerah terpencil, mereka masih mempertahankan budaya tradisi lama yang masih mirip dengan budaya Toraja.

Dengan infrastruktur yang masih kecil, perjalanan di daerah pegunungan yang semula hanya ditempuh dengan berjalan kaki atau menunggang kuda sekarang sudah diganti dengan adanya jalan Trans Sulawesi, yang membujur dari Makassar (Sulawesi Selatan) ke Manado (Sulawesi Utara). Transportasi udara menghubungkan kota-kota di enam kabupaten di propinsi tersebut. Di Sulawesi Tengah banyak hal-hal yang menarik. Laut di bagian timur memiliki taman laut yang belum diolah, flora dan fauna yang unik juga ditemukan di hutan dan pegunungan yang tinggi, yang menyimpan ratusan patung megalitik yang masih merupakan teka-teki. DARATAN Pulau Sulawesi merupakan pulau terbesar ke-4 di Indonesia dengan luas daratan 227.654 km2. Bentuknya yang khusus yang menyerupai huruf "k" yang membujur dari utara ke selatan dan tiga semenanjung yang panjang yang membujur ke timur laut, timur dan tenggara. Terdapat banyak lembah dan danau. Pulau ini dibatasi oleh Selat Makassar di bagian barat yang membuatnya terpisah dari Pulau Kalimantan serta dipisahkan dari kepulauan Maluku oleh Selat Maluku. Pemerintah di daerah ini dibagi menjadi 4 propinsi, yaitu utara, tengah, selatan dan tenggara. Sulawesi Tengah merupakan propinsi yang terbesar dengan luas wilayah daratan 68.033 km2 yang mencakup semenanjung di bagian timur dan sebagian semenanjung bagian utara serta kepulauan Togian di Teluk Tomini dan kepulauan Banggai di Teluk Tolo. Luas wilayah laut adalah 189.480 km2. 

Hampir semua bagian propinsi ini bergunung-gunung (kira-kira 42,80% di atas ketinggian 500 meter dari permukaan laut) dan puncak tertinggi adalah gunung Kambuna yang mencapai 2950 meter yang terletak di dekat kota Palu. Ada beberapa sungai, yang terpanjang di Sulawesi adalah sungai Lariang, dan danau yang terkenal yang menjadi objek wisata adalah danau Poso dan Danau Lindu. Dengan ditutupi oleh hutan tropis, pulau ini memiliki beberapa suaka alam untuk melindungi flora dan fauna yang unik, yang merupakan objek penelitian bagi para ilmuwan dan para naturalis. Ibukota Sulawesi Tengah adalah Palu yang terletak di Kotamadya Palu. Di pantai barat teluk Palu kota ini dibagi dua oleh sungai Palu yang membujur dari lembah Palu, suatu daratan rendah sepanjang beberapa kilometer dan dikelilingi oleh gunung dari ketiga sisinya. Garis pantai Sulawesi Tengah memiliki pantai putih yang dikelilingi oleh pulau-pulau kecil tak berpenghuni dan laut yang memiliki taman laut yang indah yang belum terjamah. Dataran tinggi, plato dan lembah menyimpan monumen megalitik prasejarah di zaman lampau yang tersimpan di hutan dan daerah berbukit-bukit dan yang dipelihara oleh masyarakat di daerah-daerah terpencil dari jangkauan masyarakat luar.

SEJARAH 

Sulawesi Tengah yang terletak di bagian barat kepulauan Maluku dan bagian selatan Philipina membuat pelabuhan di daerah ini sebagai persinggahan kapal-kapal Portugis dan Spanyol lebih dari 500 tahun lampau. Dalam perjalanannya mengelilingi dunia Francis Drake singgah di salah satu pulau kecil di bagian timur propinsi ini selama sebulan pada bulan Januari 1580. Setelah dikuasai oleh Belanda pada tahun 1905 Sulawesi Tengah dibagi menjadi beberapa kerajaan kecil, dibawah kekuasaan raja yang memiliki wewenang penuh. Belanda membagi Sulawesi Tengah menjadi tiga daerah yaitu wilayah barat yang kini dikenal dengan Kabupaten Donggala dan Buol Toli-Toli dibawah kekuasaan Gubernur yang berkedudukan di Makassar. Di bagian tengah yang membujur di Donggala kawasan timur dan bagian selatan Poso berada dibawah pengawasan Residen di Manado, bagian timur dikendalikan dari Bau-Bau. Pada tahun 1919 raja-raja yang masih berkuasa dibawah kekuasaan Belanda menandatangani suatu perjanjian yang disebut "Korte Verklaring Renewcame" memperbaharui persekutuan mereka dan seluruh daerah Sulawesi Tengah dibawah kekuasaan residen di Sulawesi Utara. Setelah perang dunia kedua wilayah yang merupakan Propinsi Sulawesi Tengah dewasa ini dibagi menjadi beberapa bagian dan sub bagian hingga pada tahun 1964 terbentuk menjadi propinsi tersendiri yang terpisah dari Sulawesi Utara yang bergabung sejak 1960. Akhirnya tanggal 13 April 1964 diangkatlah gubernur tersendiri untuk propinsi ini yang hingga saat ini tanggal tersebut tetap diperigati sebagai hari ulang tahun propinsi ini. 

MASYARAKAT 

Penduduk Sulawesi Tengah terdiri atas beberapa kelompok etnik dan masih terbuka bagi transmigran dari Sulawesi Utara dan Selatan, Jawa dan Bali, yang telah bermukim disana. Di Kabupaten Donggala terdapat suku Kaili, Tomini dan Kulawi. Masyarakat Poso dibagi menjadi Lore, Pamona, Mori dan Bungku. Di Kabupaten Banggai ada suku Banggai, Saluan dan Balanta, sedangkan di Toli-Toli ada suku Toli-Toli, Dondo dan Buol. Beberapa kelompok ini selanjutnya dibagi menjadi beberapa sub kelompok yang memiliki tradisi tersendiri yaitu: 1. Suku Kaili yang menghuni sebagian besar Kabupaten Donggala, dibagi menjadi 4 sub kelompok yang memiliki bahasa tersendiri. 2. Suku Kulawi di Donggala dibagi dalam 2 sub kelompok yang satu menggunakan bahasa Kaili dan yang lainnya dialek Kulawi Lindu. 3. Suku Lore dengan 3 sub kelompok yang hidup di Poso yaitu sub kelompok yang menggunakan dialek Kaili Tawaili, tinggal di sebelah utara kabupaten tersebut, dan 2 sub kelompok lainnya yang memiliki bahasa tersendiri yaitu Napu dan Bada. 4. Kelompok Pamona di Kabupaten Poso berbicara dalam satu bahasa yang hidup disepanjang pantai utara dan Danau Poso. 5. Suku Mori yang memiliki bahasa tersendiri dan tinggal di Mori Atas dan sekitarnya. 6. Kelompok Bungku yang terletak di pantai sebelah tenggara Kabupaten Poso di Kabupaten Morowali. 7. Kelompok Saluan di sekitar Luwuk Kab. Banggai. 8. Kelompok Balantak yang mendiami pantai sebelah timur Kabupaten Banggai. 9. Suku Banggai yang terdapat di kepulauan Banggai. 10. Kelompok Buol di pantai bagian utara Toli-Toli. 11. Kelompok Toli-Toli terdapat di beberapa Kecamatan Buol Toli-Toli. 12. Suku-suku terasing. Disamping beberapa kelompok etnik di atas ada beberapa suku terasing hidup di daerah pegunungan seperti Tolare di Donggala, Wana di Poso, Sea-Sea di Luwuk, dan Daya di Buol Toli-Toli. 

Meskipun mereka memiliki bahasa tersendiri yang kira-kira 22 bahasa, yang saling berbeda antara yang satu dengan yang lainnya merekapun berbicara dalam bahasa Indonesia sebagai bahasa Nasional, bahasa pengantar di sekolah dan bahasa resmi. Dengan posisinya di jantung pulau, Sulawesi Tengah telah dihuni oleh masyarakat yang pindah dari Bali. Hal ini telah dipercepat dengan adanya usaha pemerintah untuk memindahkan sebagian masyarakat Jawa dan Bali ke daerah yang masih jarang penduduknya. Penduduk daerah ini sekitar 1,5 juta jiwa yang mayoritas beragama Islam dan lainnya Kristen, Hindu dan Budha. Pertanian merupakan sumber utama pencaharian dengan padi sebagai tanaman utama serta masyarakat yang sebagian besar bermukim di pedesaan, telah meningkatkan laju daya baca di daerah-daerah terpencil. Dengan demikian mudah berkomunikasi dalam bahasa Indonesia baik terhadap anak-anak maupun yang dewasa. Tingkat toleransi yang tinggi dan semangat gotong-royong merupakan bagian dari kehidupan masyarakat. BUDAYA Sulawesi Tengah kaya akan budaya yang diwarisi turun-temurun dari generasi yang satu ke generasi lainnya. Tradisi ini dipelihara dalam kehidupan masyarakat, dan menyangkut semua aspek kehidupan dari lahir hingga meninggal sejalan dengan perkembangan waktu, budaya traditional ini telah berpadu dengan agama dan merupakan bagian integral berbagai upacara dan festival yang bervariasi dari daerah yang satu ke daerah yang lainnya. Kepercayaan lama adalah warisan budaya yang tetap terpelihara dan dilakukan dalam beberapa bentuk dengan berbagai pengaruh modern serta pengaruh agama. Perbedaan budaya antar masyarakat pantai dan masyarakat pegunungan yang berhubungan dengan gerakan masyarakat prasejarah. Karena banyak kelompok etnik berbeda yang mendiami Sulawesi Tengah maka banyak perbedaan. Mereka yang tinggal di pantai bagian barat di daerah Donggala telah bercampur dengan masyarakat Bugis dari Sulawesi Selatan dan Gorontalo dari Sulawesi Utara. Ada juga pengaruh dari Sumatra Barat seperti yang nampak dalam dekorasi upacara. Donggala merupakan pelabuhan penting pada zaman lampau dan menenun merupakan warisan zaman Hindu. Pusat-pusat penenunan terdapat di Palu, Tawaeli dan Banawa. Sistem tenun ikat ganda yang merupakan teknik spesialisasi yang bermotif Bali, India dan Jepang masih dapat kita temukan. Masyarakat daerah pegunungan memiliki budaya tersendiri. Meskipun berasal dari daratan Toraja namun tradisi dan adat, model pakaian, arsitektur rumah berbeda dengan Toraja. Rumah tradisional terbuat dari tiang dan dinding kayu yang beratap ilalang hanya memiliki satu ruang besar. Lobo atau Duhanga merupakan ruang bersama atau aula yang digunakan untuk festival atau upacara, sedangkan Tambi merupakan ruang keluarga yang besar. Selain rumah ada pula lumbung padi yang disebut Gampiri. Berbeda dengan masyarakat Toraja, masyarakat yang tidak lagi berburu ini tidak memiliki kebiasaan menenun tetapi membuat pakaian dari kulit kayu. Bagi masyarakat di dataran tinggi menggunakan kulit beringin sebagai pakaian tebal penghangat badan. Pakaian kuno masih digunakan oleh masyarakat daerah pegunungan yang masih nampak pengaruh Spanyol atau Portugis dimasa lampau. Lipa atau sarung yang nampak seperti model Eropa hingga sepanjang pinggang dan Keraba semacam blus yang dilengkapi dengan benang emas. Tali atau mahkota pada kepala diduga merupakan pengaruh kerajaan di Eropa. Baju banjara yang disulam dengan benang emas merupakan baju laki-laki yang panjangnya hingga lutut. (Duster) sarung sultra yang membujur sepanjang dada hingga bahu, mahkota dan kepala yang berwarna-warni dan parang yang diselip dipinggang melengkapi pakaian mereka. Masyarakat yang tinggal di daerah pedesaan yang diketuai oleh ketua adat, yang memiliki wewenang terhadap masyarakat dan hukum adat, memberikan denda bagi mereka yang melanggar dengan kerbau. Umumnya masyarakat jujur dan ramah, upacara tertentu diadakan untuk menyambut para tamu seperti persembahan ayam putih, beras, telur, dan tuak yang terbuat dari air kelapa yang difermentasikan yang disimpan dalam bambu. 

KESENIAN 

Musik dan tarian di Sulawesi Tengah bervariasi diantara daerah yang satu dengan daerah yang lainnya. Berbeda dengan musik Jawa dan Bali yang lebih berkembang, musik tradisional di daerah ini memiliki instrumen yang terbatas seperti suling, gong dan gendong. Lebih bermanfaat sebagai hiburan daripada sebagai bagian ritus keagamaan, penampilan kesenian merupakan kesenian rakyat. Di wilayah Kaili di bagian pantai barat, waino merupakan suatu seni bercerita yang juga dipandu dengan bentuk musik dan ditampilkan ketika ada upacara kematian. Kesenian ini telah dikembangkan dalam bentuk yang lebih populer bagi para pemuda sebagai sarana mencari pasangan disuatu keramaian. Banyak tarian yang berasal dari kepercayaan keagamaan dan ditampilkan ketika festival. Tari masyarakat yang terkenal adalah dero merupakan tarian masyarakat di Pamona Kecamatan Pamona dan Kuwali. Dero secara khusus ditampilkan ketika musim panen dan festival lainnya seperti upacara penyambutan tamu, syukuran dan hari-hari nasional tertentu. Mungkin salah satu tarian di Indonesia yang laki-laki dan perempuan berpegangan tangan bukan warisan leluhur tetapi merupakan kebiasaan selama pendudukan Jepang di Indonesia ketika perang dunia II. Dengan memukul gong dan gendang, para penari membuat suatu lingkaran dengan seorang menyanyi dan yang lainnya mengikutinya. Dengan banyaknya orang yang ikut maka lingkaran itu semakin besar dan biasanya ditambah dengan lingkaran kedua. Tamu kehormatan biasanya diikutsertakan dalam lingkaran kedua. Tamu kehormatan diikutsertakan dalam lingkaran tersebut dan dapat istirahat bila lelah. Sebagai suatu kesempatan bagi saling bertemunya antar muda-mudi dero dapat berlanjut hingga larut malam dimana para peserta dapat istirahat dan dapat ikut lagi dalam lingkaran setelah itu. Karena dero hanya ada pada saat-saat tertentu maka biasanya para gadis dan wanita lainnya menggunakan pakaian adat / tradisional. 

IKLIM 

Garis katulistiwa yang melintasi semenanjung bagian utara Sulawesi Tengah membuat iklim di daerah ini tropis. Akan tetapi berbeda dengan Jawa dan Bali serta sebagian pulau Sumatera, musim hujan di Sulawesi Tengah antara bulan April dan Oktober sedangkan musim kemarau antara Oktober hingga April. Rata-rata curah hujan berkisar antara 800 – 3000 mm per tahun, dan ini merupakan curah hujan terendah di seluruh Indonesia. Temperatur berkisar antara 25° C – 31° C untuk dataran pantai hingga tingkat kelembaban 71% – 76%. Malam semakin dingin dengan adanya hembusan angin laut. Di daerah pegunungan, suhu dapat mencapai 16° C - 22° C dan dapat lebih rendah pada plateaux yang lebih tinggi khususnya di waktu malam. 

FLORA & FAUNA 

Seorang Naturalis Inggris A.R. Wallace mengeluarkan suatu pernyataan yang disebut garis Wallace yang membusur dari Bali dan Lombok menuju ke antara Kalimantan dan Sulawesi, sebelah selatan Philipina dan sebelah utara Hawaii yang menandai perbedaan flora dan fauna pada daratan yang terpisah ketika zaman es. Sumatera, Kalimantan, Jawa dan Bali yang ddikenal sebagai Sunda Besar merupakan bagian paparan Sunda dan faunanya sama dengan fauna daratan Asia. Pulau-pulau di bagian timur Bali yang merupakan bagian daratan Australia merupakan bagian dari paparan Sahul yang meliputi kepulauan Aru, Irian dan Australia. Sulawesi merupakan pulau terpisah dari kedua dataran tersebut, maka tidaklah heran memiliki flora & fauna tersendiri. 

Binatang khas pulau ini adalah Anoa yang mirip kerbau, babi rusa yang berbulu sedikit dan memiliki taring pada mulutnya, monyet sulawesi, tupai sulawesi yang berwarna-warni yang merupakan faritas binatang berkantung serta burung Maleo yang bertelur pada pasir yang panas. Hutan Sulawesi juga memiliki ciri tersendiri yang didominasi kayu agatis yang berbeda dengan Sunda Besar yang didominasi oleh pinangan-pinangan (yang spesiesnya disebut rhododenron). Variasi flora dan fauna merupakan obyek penelitian dan pengkajian ilmiah. Untuk melindungi flora dan fauna tersebut telah ditetapkan taman nasional atau suaka alam seperti Taman Nasional Lore, suaka alam Morowali, suaka alam Tanjung Api dan suaka alam di Bangkirian untuk melindungi burung Maleo. Taman Nasional Lore Lindu yang terletak di sebelah selatan Donggala dan bagian barat Kabupaten Poso memiliki luas wilayah 131.000 ha. Dengan dikelilingi oleh puncak Nokilalaki yang mencapai ketinggian 2.355 m, Danau Lindu masih dapat dilihat. Di taman ini terdapat pula patung-patung prasejarah yang terdapat di Napu, Beso dan Bada. Variasi flora dan fauna yang dilindungi mencakup babi rusa, Anoa dan Tangkasi. Suaka margasatwa lain juga terdapat di Tanjung Api yang berlokasi di Ampana, 156 km dari Poso. Di sini Anoa dan Babi Rusa ditemukan disepanjang pantai dan juga terdapat gas alam yang menyemburkan lidah api. Morowali sebuah suaka alam di Petasia yang memiliki hutan tropis yang masih asli. Pohon-pohon agatis tumbuh disini pada dataran rendah dan payau. Morowali dapat dicapai 1½ jam dari Kolonodale dengan motor laut. Anggrek hitam yang terkenal ditemukan di Morowali, Bancea, Kulawi dan tempat-tempat lainnya.

TEMPAT-TEMPAT MENARIK PALU 

Ibukota Propinsi terletak di lembah Palu yang indah yang dibagi 2 oleh sungai Palu. Bagian barat kota ini menghadap ke teluk Palu. Pantai lainnya adalah pantai penghibur Talise di bagian utara kota ini. Selain sarana olahraga air adapula warung-warung makan yang buka hingga larut malam dan populer dikalangan masyarakat setempat. 

Museum Sulawesi Tengah di jalan Sapiri memberikan beberapa informasi tentang sejarah dan budaya propinsi dan masyarakat. Hal-hal yang menarik mencakup peninggalan zaman prasejarah seperti perkakas rumah tangga dan senjata. Adapula contoh-contoh seni dan kerajinan tradisional. Bangunan museum merupakan tipe arsitektur yang berbbeda yang ditentukan di daerah ini. 

Taman Alam Poboya yang terletak 7 km ke arah timur kota ini pada pinggir sebuah bukit yang ditutupi oleh kayu-kayu gaharu memberikan suatu pemandangan yang menarik di lembah dan teluk kayu. Suaka ini merupakan suatu lokasi kemping/berkemah.

Panorama yang indah lainnya adalah garis pantai yang membujur 35 km dari Palu ke Donggala sepanjang teluk Palu. Pohon kelapa yang membuat pantai berpasir teduh dan ada taman karang bawah laut yang tidak begitu dalam. Rumah Raja disebut Souraja yang berarti rumah besar yang juga sering dikenal dengan Sapo Bose atau Banua Mbaso yang melambangkan kebangsawan. Pada bagian interior dalam terdapat kaligrafi di atas kayu dalam aksara Parisi atau Lufi Arab. Arsitektur kayu yang ditulis di atas batu dan ukiran dengan jelas merupakan pengaruh Melayu dan Bugis dizaman lampau. 

Kira-kira 2 km di timur Palu, terletak Tanah Runtuh yang memberikan pemandangan yang menarik ketika matahari terbenam dibalik gunung Gawalise. Ada juga sarana olah raga dan rekreasi disini seperti lapangan golf, pacuan kuda dan arena motocross. 

KABUPATEN DONGGALA

Taman rekreasi Loli Indah berjarak 17 kkm dari Palu, yang memiliki kolam renang, tempat bermain anak-anak dan panorama lainnya yang menarik di teluk Palu. Tanjung Karang dan Pantai Tawaili yang berpasir putih terletak 5 km di sebelah utara. Perjalanan yang melintasi bukit memberikan pemandangan akan birunya laut. Tanjung Karang yang berjarak kira-kira 38 km dari pulau dapat dicapi dengan motor laut dari Donggala. Matahari terbit dan terbenam merupakan pemandangan yang spektakuler di Tanjung Karang. Pantai ini cocok untuk berenang dan berjemur diterik matahari. 

TAMAN WOTUNONJU 

Kampung Wotunonju berasal dari kebudayaan kuno, Wotunonju memiliki penumbuk padi pada zaman kuno. Rumah tradisional Lobo dan Gampiri dapat ditempati oleh para pengunjung. 

SUMBER AIR PANAS BORA 

Sumber air panas bermineral yang konon dapat menyembuhkan penyakit. Bora terletak kira-kira 12 km dari Palu. Tarian tradisional Raego dapat kita saksikan disini. 

BALANE 

Terletak 7 km dari Palu di Kecamatan Marawola, masyarakat primitif telah ditempatkan disini. Balane dapat dicapai dengan mengendarai mobil 15 menit dari Palu, disana kita dapat menyaksikan kerajinan keramik yang masih dibuat dengan cara trasional serta tenun tangan Ntiko yang menggunakan serat dari tanaman payau. 

SUMBER AIR PANAS MANTIKOLE

Sumber air panas ini terletak di desa Pesako, Kecamatan Dolo, kira-kira 25 km dari Palu. Iklim disini dingin dan sumber air yang suam-suam (hangat). Tidak dipungut biaya mandi ditempat ini, tempat mandi memiliki kamar ganti pakaian dan ada tempat istirahat. 

KULAWI 

Kulawi terletak di pegunungan bagian selatan 17 km dari Palu. Yang dikenal dengan budayanya yang unik. Kulawi merupakan kawasan pegunungan yang dikelilingi oleh ladang padi, sayuran dan cengkih. Masyarakat beragama Kristen dengan Kulawi sebagai pusatnya. Bala keselamatan menyebar di bagian timur Indonesia termasik di Kulawi dan mereka memiliki gereja dan rumah sakit. Akan tetapi budaya tradisional tetap berakar kokoh di masyarakat. Dan festival dilaksanakan menurut tradisi lama. Pakaian wanita Kulawi cukup menarik yang dipakai ketika upacara atau bergereja di hari Minggu. Disana terdapat penginapan untuk menginap milik Pemerintah. 

DANAU LINDU 

Danau Lindu memiliki luas 3150 ha, dan merupakan danau terbesar kedua di Sulawesi Tengah.Sebagai danau pada dataran tinggi yang dikelilingi oleh gunung, danau ini beriklim dingin. Danau Lindu dapat dicapai melalui jalan darat dari Palu ke Sidaunta (63 km dari Palu). Ke arah Palu, Kulawi dengan perjalanan 1¼ jam. Dari Sidaunta kira-kira 17 km lagi ke danau itu yang dapat dicapai dengan berkuda atau berperahu selama 5 jam. Jalan setapak yang digunakan oleh para nelayan dari danau itu dan para petani yang membawa beras keluar wilayahnya serta membawa pulang garam, minyak tanah dan kebutuhan sehari-hari lainnya. Di Pinggir danau itu kita dapat memancing, dan unggas liar banyak disini. Perahu dapat dipinjam pada kepala desa Tomado. Untuk mencapai pulau Bola diperlukan waktu 10 menit dengan menggunakan motor laut. Salah satu hal yang menarik adalah adanya kubur maradindo seorang pahlawan rakyat, yang dihiasi dengan lukisan kepala kerbau. Disini tidak ada tempat menginap kecuali di rumah penduduk atau laboratorium WHO di Tomado. Masyarakat disini jujur dan ramah, yang dengan sukarela akan memandu atau mengantar, pengunjung disarankan agar tidaj berjalan dengan kaki telanjang karena banyak cacing schistosomiasis atau lintah. 

TAWAELI 

Tawaeli merupakan pusat penenunan, berada 19 km dari Palu, di pantai bagian utara. Sebagian industri rumah tangga tenunan sutera merupakan kerjinan tradisional yang dikerjakan oleh wanita. Bahannya masih diimport sebagaimana tenunan ini masih menggunakan teknik ikat ganda yaitu suatu teknik yang ditemukan di Bali, India dan Jepang.

KEBON KOPI

Kebon kopi merupakan warisan zaman Belanda yang merupakan tempat persinggahan yang beriklim sejuk. Terletak 45 km ke arah timur laut kota Palu dengan ketinggian 600 meter diatas permukaan air laut yang merupakan pemandangan tersendiri di atas teluk dan lembah, Disini ada beberapa restoran, losmen dan para petani yang menjajakan hasil produksi mereka seperti sayur dan buah-buahan disepanjang jalan. 

AIR TERJUN LIKUNGGAVALI

Likunggavali terletak di Marantale, Kecamatan Ampibabo sekitar 65 km dari kota Palu. Air terjun ini bertingkat-tingkat. Tingkat tertinggi sekitar 40 m dan memiliki goa dengan beberapa bilik. Goa ini dipenuhi oleh sarang burung. Air terjun dekat laut dan para pengunjung dapat berenang di teluk Tomini atau melihat indahnya matahari terbit dari ufuk timur.

KABUPATEN POSO 

Dengan luas 23.477 km2, Kabupaten Poso merupakan kabupaten terbesar di propinsi ini yang membujur dar pantai bagian utara hingga perbatasan dengan Sulawesi Selatan. Wilayahnya bergunung-gunung dan didominasi oleh hutan hujan basah. Ada 3 suaka alam yang terletak di daerah ini dan juga terkenal karena danaunya yaitu Danau Poso. Selain Sungai Lariang yang mengalir melalui daerah ini ada pula sungai-sungai lainnya yang mengalir di lereng-lereng gunung yang bermuara ke laut atau danau. Sebagai ibukota kabupaten yang terletak di pantai bagian utara, daerah Poso dibagi 2 oleh Sungai Poso. Kota ini memiliki pantai yang tengah dikembangkan sebagai kawasan rekreasi bagi masyarakat lokal. Perahu-perahu tersedia untuk memancing atau berlayar. 

TAGOLO Tagolu terletak 7 km di sebelah selatan Poso yang terkenal dengan ukiran dari kayu eboni. Para pengukir yang kebanyakan dari Bali mengembangkan kayu eboni lebih fungsional daripada sebagai cenderamata / hiasan semata. 

SUAKA TANJUNG API Tanjung Api yang terletak 156 km di bagian timur Poso, di pantai utara dan semenanjung bagian timur. Suaka ini memiliki spesies lokal Sulawesi yaitu Tangkasi, Babi, Babi Rusa, ular Pythonstarsius dan Rusa. Keadaan hutan agak terang dan jalan setapak mudah dilalui. 

DANAU POSO Danau Poso merupakan danau dataran tinggi yang dikelilingi oleh gunung dan memiliki pemandangan yang menarik serta iklim yang dingin sehingga menbuatnya sebagai pusat pengembangan wisata di Sulawesi Tengah. Dengan luas 32.320 ha danau ini ke utara hingga ke bagian tengah Kecamatan Pamona Utara. Tentena di bagian utara, 56 km dari Poso.Bagian selatan di Pamona Selatan menuju ke Pendolo. Kedua daerah ini dihubungkan dengan transportasi air melalui rute perdagangan tradisional antara Poso dan Toraja di Sulawesi Selatan. Perjalanan berperahu biasanya hingga malam dengan menggunakan lampu minyak dan agar penumpang tidak kedinginan dilengkapi dengan ruangan bawah. Diadakan pelayaran malam karena adanya angin kencang, setelah jam 10 pagi yang berhembus di bagian tengah danau itu yang menimbulkan gelombang. 

TENTENA Danau di daerah ini memiliki sejumlah ikan, khususnya belut (Sogili) dan ikan kering. Sogili yang pernah ditangkap mencapai panjang 1,8 m dan berat 20 kg. Bagian dangkal danau itu memiliki sisi yang berbatu-batu dan bahkan goa. Goa kuno yaitu Goa Pamona merupakan goa prasejarah di bawah permukaan danau yang mungkin dijadikan kuburan bawah tanah karena banyak ditemukan tulang-tulang manusia disana. Ruang goa yang ke 12 merupakan ruang goa terjauh yang dapat dimasuki seseorang, dan untuk masuk kesana diperlukan penunjuk jalan agar tidak tersesat. Di dalam goa ini terdapat Batu Gong yang kalau dipukul menimbulkan bunyi seperti bunyi gong. Di dasar danau diyakini ada fosil naga yang dapat dilihat ketika air tenang. Fosil tersebut dianggap keramat oleh masyarakat setempat dan memiliki legenda yang berhubungan dengan cara hidup masyarakat setempat. Tentena merupakan daerah yang membatasi Danau Poso dan disepanjang pebukitan banyak ditanam cengkih. Daerah ini merupakan pusat penyebaran agama Protestan yang dipelopori oleh misioner Dr. A.C. Kruyt dan Dr. Adriani pada tahun 1895. Di kota ini terdapat Gereja Protestan tertua di Sulawesi Tengah. Pesawat Cesna misioner terbang ke tempat-tempat terpencil di wilayah ini yang dioperasikan oleh pilot Amerika. Untuk penginapan ada hotel disekitar danau dan sebuah rumah peristirahatan milik pemerintah di atas bukit yang menghadap danau. 

DANAU POSO Wilayah Poso memiliki bermacam-macam keunikan yang tidak ditemukan di daerah lain. Poso terletak di jantung Pulau Sulawesi atau bahkan di Indonesia, yang terletak kira-kira 600 m di atas permukaan laut, 57 km dari Kota Poso, di sepanjang jalan Trans Sulawesi. Keliling Danau Poso 32.320 km dengan lebar 16 km, dalamnya sekitar 360 m dibagian selatan, dan 510 m di bagian utara. Airnya jernih sepanjang masa. Musim kemarau Juli hingga Agustus, dan musim hujan Januari hingga Juni dan Oktober hingga Desember. Ada pasang tinggi terjadi April hingga Juni dan pasang surut Juli hingga Desember. Ketika pasang, ¾ danau tersebut ditutupi oleh pasir putih pada pantainya. Dan hasil khusus dari danau itu ada Sogili dan ikan mas. Di bagian selatan danau ini terletak Kecamatan Pendolo yang merupakan sebuah daerah persinggahan bagi para persinggahan yang datang dari Toraja dan melanjutkan perjalanannya disekitar danau untuk menjelajahi Morowali, Tanjung Api, Suaka Lore Kalamanta, Taman Laut Teluk Tomini, Kepulauan Togian, naik perahu di Lembah Bada, dan melihat ratusan batu megalithik atau langsing ke Manado. Di sekitar danau ada kawasan wisata dengan taman anggrek alami Bancea yang luasnya sekitar 5000 ha dengan 55 jenis anggrek langka, pantai berpasir putih dengan latar belakang hutan anggrek. Goa Pamona terletak di sisi lain danau ini, dan setia minggu keempat di bulan Agustus di Tentena diadakan festival budaya Danau Poso.

TAMAN NASIONAL LORE LINDU   Pusat daya tarik Propinsi Sulawesi Tengah terletak di Taman Nasional Lore yang memiliki lebih dari 100 patung megalithik, yang terletah di lembah Besona. Yang paling mengesankan adalah patung lelaki setinggi 4 meter yang disebut batu Palindo yang berdiri di atas Sepe dekat kampung Gintu di Bada. Daerah disekitar patung ini telah dibersihkah dan di dalam taman itu dibuat rumah tradisional yang digunakan untuk pertemuan masyarakat setempat untuk para tamu. Pasangan patung lelaki tersebut diyakini seorang wanita dengan bayinya, 7 km dari Bomba. Ada juga mata air yang terdapat di dekat patung tersebut. Gintu dapat dicapai dengan pesawat Cesna misioner dan 2 km berjalan kaki ke Sepe dengan naik rakit bambu. Masyarakatnya ramah, jujur dan suka menyambut tamu. Adapula jalan dari Palu (jalan darat) kemudian naik perahu atau kuda dari Wuasa ke kampung-kampung terpencil. Taman Nasional itu lebih dari 250.000 ha dengan ketinggian rata-rata antara 300 – 2610 meter dari permukaan laut. Binatang di hutan tersebut meliputi Anoa, Babi Rusa, Tarsius, Tangkasi dan beberapa spesies burung seperti merpati hijau/darat. Kantor PPA (Perlindungan dan Pengawetan Alam) harus dihubungi untuk meminta izin dan petunjuk, atau menggunakan biro perjalanan setempat. 

TAMAN LAUT TELUK TOMORI   Dari Tentena / Pendolo perjalanan dapat dilanjutkan ke Teluk Tomori, sekitar 157 km yang dapat dicapai 4 jam dengan bus. Teluk Tomori memiliki keindahan alam tersendiri yang menarik. Airnya tenang dan kadang-kadang menyerupai sebuah cermin yang memantulkan bayangan gunung di sekitarnya dan sebuah rangkaian kepulauan yang indah yaitu Payau Dara nama pulau yang terletak di pusat laut dan beberapa pulau kecil lainnya, seperti Pulau Lampu, Pulau Tokabe, Pulau Bunda dan Pulau Tomori. Mori sebuah pulau kecil yang berbentuk oval yang memanjang dari utara ke selatan dengan pantai di bagian timur dan barat yang berpasir putih tetapi pantai di bagian utara dan ke selatan merupakan bebukitan yang tingginya hingga 300 meter. Di sekitar Pulau Tomori terdapat Taman Laut yang indah yang merupakan urutan ke-27 dunia di pintu gerbang Teluk Tomori. Di sana ada juga batu karang di tengah laut yang menyerupai pohon beringin setinggi 25 meter dari dasar laut dan disebut Batu Apali oleh masyarakat Tomori yang tinggal disekitar teluk. Ada warisan kuno di puncak batu itu dan dianggap keramat oleh masyarakat setempat. Setiap kapal/perahu yang lewat di sana harus membunyikan klakson sebagai tanda permisi bila tidak ingin celaka dalam perjalanan. Teluk tersebut juga memiliki ribuan spesies ikan. Masyarakat Tomori memiliki budaya dan seni tradisional seperti pesta perkawinan, pesta pemakaman serta tari dan lagu daerah yang indah dan menarik. Dalam perjalanan dari Tentena / Pendolo dapat dilihat pemandangan alam seperti padang rumput yang luas dan perkebunan karet Beteleme atau istirahat di Tomori Indah. Di sini dapat dilihat pemandangan alam seperti hutan sejuk di gunung, menikmati gedung kesatuan tradisi Mori dan Toraja. 

SUAKA MOROWALI     Morowali yang berarti ‘gemuruh’ dalam bahasa Wana dan merujuk kepada bunyi sungai yang mengalir di bebatuan. Morowali terletak jauh di ujung timur propinsi ini di Kecamatan Bungku Utara dengan luas 160.000 ha, dengan gunung, danau hutan dan saluran banjir. Suatu suaka alam yang baru pernah dikunjungi oleh suatu ekspedisi Inggris Operation Drake pada tahun 1979 sebagai penelusuran perjalanan keliling dunia. Tuan Francis Drake dengan kapalnya "The Golden Hind" yang berlabuh di salah satu pantai pada tahun 1580. Para ahli menghubungkan "Operation Drake" dengan sebuah survei keadaan hutan iventaris tanaman, binatang dan serangga serta penelitian biologi kelautan di daerah tersebut. Ada 5 sungai yang mengalir melalui suaka tersebut. Daerah pelabuhan bergunung-gunung dan dihuni oleh Suku Wana yang suka berpindah-pindah. Daerah ini dapat dihubungkan dengan Bone melalui Pesawat Cesna misioner ke Tokala Atas dan Beteleme. Dengan perjalanan 6 – 7 jam menggunakan jeep daerah ini dapat ditempuh dari Tentena ke Kolonodale. Kolonodale memiliki sebuah hotel tetapi tidak ada tempat menginap yang memungkinkan di kawasan suaka tersebut kecuali hanya mengharapkan kemurahan hati masyarakat Bajo di pantai atau Wana di daratan. 

KABUPATEN BANGGAI    Di ujung semenanjung bagian timur terdapat Kabupaten Banggai yang mencakup Kepulauan Banggai. Ibukotanya Luwuk, pulau yang terkenal adalah Pulau Peleng. Pulau Banggai memiliki sejarah tradisional dengan tempat keramat berdasarkan mitos-mitos kuno yang berasal dari Jawa. Ketika masih bersatu dengan Ternate, Banggai berada di bawah kekuasaan Belanda. Masyarakat dibagi 2 kelompok yaitu Mian Laut dan Mian Banggai yang dengan dialeknya yang berbeda. 

AIR TERJUN HANGA-HANGA    Air terjun ini menghadap Teluk Tole dengan ketinggian 75 meter dan merupakan kawasan rekreasi yang populer di kalangan masyarakat setempat, yang jauhnya 3 km dari Luwuk. 

PANTAI KILO LIMA    Kilo Lima terletak 5 km dari Luwuk, suatu pantai berpasir putih yang dapat digunakan untuk berenang dan mandi. 

KEPULAUAN BANGGAI  Kepulauan ini tempat menghindar dari keramaian. Pulau terbesar adalah Peleng, sedangkan Banggai agak kecil. Di sepanjang pantai Banggai penuh dengan pohon kelapa. Batu karang dan ikan tropis memberikan pemandangan yang indah pada taman laut. Pantai barat Pulau Banggai dikembangkan sebagai kawasan peternakan mutiara. Di pulau ini juga ada sebuah istana raja zaman dulu yang dilindungi, sebagai bukti bahwa pulau ini penting di zaman lampau. Pulau ini dapat diccapai dengan perahu atau ferry dari Luwuk.

SUAKA BANGIRIANG    Terletak kira-kira 96 km ke arah timur Luwuk dan banyak ditemukan Burung Maleo di pantai selatan semenanjung Banggai. Burung Maleo merupakan binatang khas Sulawesi yang mirip ayam, yang bertelur di atas tanah panas yang bervulkanik, tempat mereka hidup berkeliaran. Sarang-sarang burung ini dilindungi dan untuk mengambilnya harus meminta ijin dari kantor PPA (Perlindungan dan Pengawasan Alam) di Batui.

Read More...